Mengasingkan Diri di Pulau Terpencil, Wajah Baim Wong Dinilai Jadi Tua

Benarkah Baim Wong menua?

Linda Rahmadanti | MataMata.com
Minggu, 11 Agustus 2019 | 17:30 WIB
Baim Wong (Suara.com/Ismail)

Baim Wong (Suara.com/Ismail)

Matamata.com - Selalu ada tingkah unik dan nyeleneh dari Baim Wong. Kali ini ia menantang dirinya untuk bertahan hidup di pulau kosong di daerah Guangzhou, China.

Tak tanggung-tanggung, Baim Wong akan menghuni pulau kosong itu selama tiga hari.

Melalui unggahannya, Baim Wong kini sudah sampai di pulau kosong.

Untuk berlindung dari sinar matahari dan hujan, Baim Wong mencoba membuat sebuah gubuk.

Sayangnya, gubuk yang berhasil didirikan oleh Baim Wong nampak prihatin.

Ia hanya mendirikan gubuk tersebut dengan kayu yang disusun silang dengan tambahan daun pisang.

Baim Wong (Instagram @baimwong)
Baim Wong (Instagram @baimwong)

Berdasarkan unggahan, Baim mengaku kesulitan untuk mencari kayu dan daun pisang.

''Bosque...
Ini Rumah sementara selama 3 hari..
Susah nyari kayu.
Dapet daun pisangnya juga baru dikit..
Untungnya bisa whatsup video sm paula..
Jadi Kl kangen tinggal vid call..
#jangan lupa nanti ada live delay di YOME JAM 2 yaaa...sebentar lg niii bosqueee..,'' tulis Baim Wong dalam unggahannya.

Namun penampilan Baim Wong saat mengasingkan diri ini menjadi sorotan. Pasalnya wajah Baim Wong dalam potret tersebut dinilai lebih tua

Baca Juga: Sebelum Warnai Rambut, Baim Wong Konsultasi ke Atta Halilintar

''mulai kelihatan tua dan lelah yah bosqueee,'' @suriantosmart

''Tambah tua mukanya #Bapau,'' @giengk.

''Baim rambutnya jadi kaya gitu si...kelihatan tua jadinya,'' @khairatu_laaliyatina.

''Bang kok lu jadi tua begitu....,'' @fitriyani1747.

''Ya Allah kak Baim baru sebentar udah kusut ,'' @aney_inst90.

''Wkkkkk udah menua kak,'' @enie_wey.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Youth Economics Summit (YES) 2025, digelar oleh Suara.com dan CORE Indonesia, mengusung tema The New Economy Generation:...

life | 16:17 WIB

Bagi Naura, Lampu Jalan bukan hanya lagu, tapi juga surat cinta untuk diri sendiri....

life | 10:10 WIB

Pelaksanaan ARTJOG tiga tahun ke depan mengusung tema besar Ars Longa yang berarti Seni itu Panjang....

life | 10:40 WIB

Sampai Titik Terakhirmu merangkum sebuah warisan cinta yang begitu dekat dengan kehidupan banyak orang....

life | 15:51 WIB

Skala penyelenggaraan juga diperluas demi mengakomodasi antusiasme penonton yang semakin besar....

life | 21:23 WIB

Opera Jawa akan diputar dalam format orisinalnya, yaitu rol seluloid 35mm....

life | 21:15 WIB

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB