Manisnya Bulan Madu Melody Eks JKT48 di Arab Saudi

Melody eks JKT48 makin cerah sekarang.

Tinwarotul Fatonah | Uni Irmagani | MataMata.com
Selasa, 04 Desember 2018 | 21:00 WIB
Melody eks JKT48. (Instagram/@melodylaksmi92)

Melody eks JKT48. (Instagram/@melodylaksmi92)

Matamata.com - Pasangan pengantin baru biasanya akan memilih negara yang romantis untuk bertolak bulan madu. Misalnya, Korea Selatan, Perancis, Australia dan banyak lagi.

Tapi berbeda dengan Melody Nurramdhani Laksani atau lebih dikenal sebagai Melody JKT48. Ia bersama suaminya, Hanif Fathoni, memilih pergi ke Arab Saudi.

Di sana, selain menghabiskan waktu untuk bulan madu, Melody eks JKT48 dan Hanif Fathoni juga melaksanakan ibadah umrah.

Melody eks JKT48 membagi momen bulan madunya itu lewat Instagram, meski tak membagi foto bersama suami, tapi Melody tampak bahagia jika dilihat dari raut wajahnya. Berikut Matamata.com berikan potret momen bulan madu Melody eks JKT48 bersama suaminya di Arab Saudi.

1. Melody eks JKT48 tampak cantik berseri memakai hijab warna abu-abu.

Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)
Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)

2. Kalau kata Melody eks JKT48, ketika kamu ragu dengan warna hitam atau putih, warna abu-abu bisa jadi alternatif.

Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)
Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)

3. Warna-warna soft sangat cocok dengan Melody eks JKT48.

Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)
Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)

4. Karena di Arab Saudi panas dan berdebu, Melody eks JKT48 pakai niqab.

Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)
Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)

5. Melody eks JKT48 menerobos kerumunan burung-burung merpati.

Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)
Melody eks JKT48. (Instagranm/@melodylaksani92)

Seru, ya, bulan madu Melody eks JKT48?

Baca Juga: Via Vallen Mencak-mencak Namanya Dicatut Panitia Tahun Baru!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB

Mengelola pengeluaran saat bermain game mobile dapat menjadi tantangan, tetapi dengan strategi yang tepat, Anda dapat me...

life | 13:27 WIB

Film Yakin Nikah berputar pada perjalanan romansa Niken yang dihadapi pilihan antara si pacar: Arya atau si mantan: Gerr...

life | 13:04 WIB

Jika webseries-nya terasa dekat dan personal, versi filmnya akan terasa lebih megah dan sinematik....

life | 11:38 WIB

Film kolaborasi PFN, Rekam Films, dan LGW Singapura ini ajak penonton menyusuri 1.859 km perjalanan menuju pelaminan...

life | 19:32 WIB

Kangen film romantis yang ringan, visualnya manis, dan chemistry-nya bikin hati hangat? Yakin Nikah adalah jawabannya!...

life | 13:37 WIB