7 Artis Bertubuh Mungil Ini Sukses di Dunia Entertainment

Bukti nih tubuh mungil tujuh artis cantik ini bikin penggemar gemas.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Kamis, 26 Juli 2018 | 14:00 WIB
Prilly Latuconsina dan Cita Citata

Prilly Latuconsina dan Cita Citata

Matamata.com - Banyak orang minder karena tubuh mungilnya, namun berbeda dengan deretan artis cantik di bawah ini.

Punya tubuh mungil atau sering disebut pendek tak menghalangi mereka terjun ke dunia entertainment yang identik harus sempurna. Buktinya mereka bisa sukses menarik perhatian penggemar. Tubuh mungilnya justru membuat mereka tampak awet muda dan imut-imut.

Segudang prestasi di dunia entertainment juga diraih, ada yang terkenal jadi penyanyi, artis peran hingga model. Siapa saja mereka?

Berikut tujuh artis bertubuh mungil yang sukses di dunia entertainment versi MataMata.com.

1. Gita Gutawa

Gita Gutawa / Instagram @gitagut
Gita Gutawa / Instagram @gitagut

 

Penyanyi sekaligus anak musisi Erwin Gutawa, Gita Gutawa, punya tinggi badan 155 cm saja. Meski begitu dirinya tetap percaya diri untuk berkarier di dunia hiburan sebagai penyanyi dan bintang film. Suara merdu Gita juga sukses bikin Gitalovers jatuh hati.

2. Cita Citata

Cita Citata / Instagram @cita_citata
Cita Citata / Instagram @cita_citata

 

Tinggi badan hanya 155 cm dan punya tubuh langsing bikin Cita Citata terlihat sangat mungil. Meski begitu karena suara merdu dan paras cantiknya, pesona Cita Citata bisa menyihir penggemar.

Baca Juga: Romantisnya Mikha Tambayong dan Daniel Wenas Nikmati We The Fest

3. Prilly Latuconsina

@prillylatuconsina96
@prillylatuconsina96

 

Artis peran Prilly Latuconsian juga punya tingga badan tak lebih dari 154 cm. Badannya yang sedikit berisi malah membuatnya terlihat menggemaskan. Ia pun tetap percaya diri dan menunjukkan bakat aktingnya. Benarkan ia sekarang jadi salah satu artis ternama.

4. Putri Titian

Putri Titian / Instagram @putrititian
Putri Titian / Instagram @putrititian

 

Putri Titian juga termasuk ke dalam deretan artis bertubuh mungil. Tinggi badannya tak lebih dari 155 cm. Sayangnya Tian adalah tipe orang yang cuek bully-an orang. Karena hal ini dirinya bisa sukses di dunia entertainment dengan menjadi bintang FTV.

5. Lesti Kejora

Lesty Kejora
Lesti Kejora

 

Tak peduli kata orang apa tentang dirinya, Lesti Kejora pun dulu nekat mendaftar ajang pencarian bakat. Dari dirinya yang dulu bukan siapa-siapa dan kini menjadi idola, Lesti tetap memertahankan kesederhanaannya. Kira-kira tingga Lesti berapa ya?

6. Fatin Shidqia Lubis

Fatin Shidqia/ Instagram @fatin30
Fatin Shidqia/ Instagram @fatin30

 

Lahir dari ajang pencarian bakat juga membuat Fatin Shidqia Lubis semakin percaya diri dengan dirinya. Tingginya yang hanya 155 cm memang terkadang membuatnya minder. Makanya Fatin ini suka koleksi high heel.

7. Tasya Kamila

Tasya Kamila
Tasya Kamila

 

Mantan artis cilik Tasya Kamila ini memang dari dulu hingga sekarang tetap imut. Ini karena Tasya memiliki tubuh yang mungil. Namun meski tinggi badannya hanya 153 cm, Tasya enjoy-enjoy saja mau pemotretan atau mengisi acara penting bersama pejabat tinggi.

Nah itu tadi tujuh selebriti yang tetap percaya diri dengan tubuh mungilnya. Mulai sekarang kamu juga jangan minder ya hanya gara-gara kurang tinggi.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB