5 Artis Ini Rela Pindah Agama agar Bisa Menikahi Kekasihnya

Pernikahan beda agama di kalangan artis tampaknya bukanlah hal yang baru, namun rupanya lima artis ini rela pindah agama agar bisa menikah dengan kekasihnya.

Tinwarotul Fatonah | Uni Irmagani | MataMata.com
Selasa, 10 Juli 2018 | 16:30 WIB
Instagram @juniorliem

Instagram @juniorliem

Matamata.com - Masih hangat diperbincangkan kabar pernikahan pasangan artis Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara.

Tidak terdengar kabar rencana pernikahan, Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara diam-diam telah melangsungkan ikatan sakral di Tebing Lembah Paro, Bhutan.

Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara melangsungkan pernikahan pada 5 Mei, sementara pesta resepsi digelar di Resort Anema, Gili, Lombok pada 7 Juli 2018.

Nadine dan Dimas memutuskan menikah di Bhutan, karena kabarnya perbedaan agama menjadi alasannya.

Pernikahan beda agama di kalangan artis tampaknya bukanlah hal yang baru.

Namun, juga tak sedikit dari pasangan artis mengalah dan memutuskan untuk mengikuti salah satu kepercayaan pasangan, agar bisa menikah dan diakui secara negara maupun agama.

Berikut Matamata.com berikan ulasan selebriti yang rela pindah agama agar bisa menikahi kekasihnya.

1. Marsha Timothy memutuskan untuk menjadi muallaf sebelum memutuskan menikah dengan Vino G. Bastian. Keduanya melangsungkan pernikahan pada 20 Oktober 2012.

Instagram @vinogbastian
Instagram @vinogbastian

2. Sebelum menikah dengan Ryan Delon, Sharena Gunawan memeluk agama Islam. Kemudian ia memutuskan mengikuti agama Ryan Delon, Kristen. Mereka menikah pada 13 Desember 2013.

Instagram @tail_wagging
Instagram @tail_wagging

3. Melly Goeslaw memeluk agama yang sama dengan suaminya, Anto Hoed yang beragama Islam. Bahkan, sekarang Melly memutuskan mantap berhijab.

Baca Juga: Cantik Luar Biasa, 5 Artis Ini Punya Darah Keturunan Aceh Lho

Instagram @melly_goeslaw
Instagram @melly_goeslaw

4. Junior Liem beralih keyakinan menjadi Islam untuk bisa menikah dengan Putri Titian.

Instagram @juniorliem
Instagram @juniorliem

5. Chelsea Olivia beralih keyakinan dari Kristen menjadi Katolik mengikuti keyakinan Glenn Alinskie.

Instagram @glennalinskie
Instagram @glennalinskie

 

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

39 kuda raih posisi podium, menangkan total hadiah Rp425 juta....

life | 13:34 WIB

Baskara Putra mengajak penonton mengirim doa untuk Palestina ketika akan membawakan lagu "Berita Kehilangan"....

life | 22:04 WIB

Adrian Khalif berhasil memukau penonton CRSL Land Festival....

life | 21:43 WIB

IHR Cup 2025 pertandingkan 13 kelas, perebutkan total hadiah Rp425 juta....

life | 15:28 WIB

Didik Nini Thowok mengaku bahwa mantra yang diucapkannya saat syuting merupakan mantra asli....

life | 18:06 WIB

Film Perempuan Pembawa Sial menjawab antusiasme publik yang luar biasa dengan menggebrak 263 layar di hari pertama penay...

life | 15:16 WIB

Perempuan Pembawa Sial menyajikan kisah Mirah (Raihaanun), seorang wanita yang hidupnya dikelilingi kemalangan....

life | 17:04 WIB

Didik Nini Thowok mencuri perhatian lewat keterlibatannya dalam film Perempuan Pembawa Sial....

life | 14:02 WIB

Tahun ini JAFF Market menggandeng Cinepoint sebagai mitra resmi penyedia data dan memastikan hasil presentasi berbasis a...

life | 14:57 WIB

Sutradara Fajar Nugros mengatakan bahwa film Perempuan Pembawa Sial mengambil inspirasi dari masa kecilnya....

life | 12:16 WIB