Tank Top BCL Bikin Netizen Salah Paham, Sempat Dikira Gak Pakai Baju!

Perhatikan warna baju tank top BCL berikut ini.

Nur Khotimah | MataMata.com
Jum'at, 20 Januari 2023 | 07:30 WIB

BCL (Instagram/bclsinclair)

Matamata.com - Gaya busana BCL alias Bunga Citra Lestari kembali menjadi perbincangan. Kali ini netizen dibuat salah paham dengan baju yang dipakai BCL dalam salah satu unggahan Instagram pribadinya. Kenapa?

Potret BCL tersebut adalah saat dia pamer penampilan barunya dengan gaya rambut baru. Dia mengubah gayanya karena akan konser di Malaysia dalam waktu dekat ini. Pada fotonya, penyanyi 39 tahun ini tampil dengan rambut panjang bergelombang dan diwarnai coklat pirang.

"Rambut baru.. Persiapan utk #BlossomKL Concert. Thank you @kieferlippens," ungkapnya.

Namun bikin kaget karena di foto itu, BCL mengenakan tank top berwarna coklat seperti kulitnya. Sementara itu cardigan yang dikenakannya dibiarkan terlepas dan hanya nyangkut di lengannya.

Sontak saja tak sedikit netizen yang mengaku kaget dan mengira BCL tak berbusana pada awalnya.

"Sedetik agak kaget," celetuk netizen. "Duh mbaaa.. kirain tadi gak pake baju," komentar netizen lain.

"Kaget aku kira gak pake baju astaga maaf maaf," timpal netizen lainnya.

"Kaget gue kira gak pake baju. Langsung tengak tengok kiri kanan belakang takut ada yang liat gua," kata yang lain.

Simak ulasan lengkapnya dalam video di atas, ya!

Baca Juga: Baju BCL Bikin Salah Paham, Nikita Mirzani Blak-blakan Ngaku Kumpul Kebo

Berita Terkait TERKINI

Rumah yang tampak luas dan besar itu tampak sudah mulai dihiasi ornamen dan tenda khas pernikahan adat Bali....

hotvideo | 14:46 WIB

Sosok Pendeta Gilbert Lumoindong dan Ustaz Solmed dikenal sebagai pemuka agama yang hidup bergelimang harta....

hotvideo | 17:55 WIB

Paula Verhoeven kini sudah sangat jarang tampil di publik tanpa mengenakan hijab....

hotvideo | 17:14 WIB

Selain ramah, ada komentar warganet yang menarik perhatian. Ia turut bicara soal aroma tubuh ibu satu anak ini....

hotvideo | 19:42 WIB

Momen ini terjadi saat keluarga Sultan Andara ini berlibur ke London, Inggris....

hotvideo | 18:45 WIB

Asila Maisa mendapat hadiah lego dari Ivan Gunawan....

hotvideo | 18:18 WIB

Maia Estianty beri reaksi tak terduga saat menyadari ada Shafeea di sampingnya....

hotvideo | 14:02 WIB

Momen tersebut terjadi saat Aurel masih kecil di masa Syahrini sedang dekat dengan Anang Hermansyah....

hotvideo | 15:22 WIB

Krisdayanti juga bersikap hangat pada calon menantunya Sarah Menzel....

hotvideo | 15:11 WIB

Momen bertemunya Adzam dengan ayah biologisnya itu menuai beragam komentar publik....

hotvideo | 11:57 WIB