Kembali Main Instagram, Jordyn Woods Diserang Makian Netizen

Jordyn Woods kembali ke Instagram dengan penampilan barunya.

Tinwarotul Fatonah | Uni Irmagani | MataMata.com
Minggu, 10 Maret 2019 | 22:15 WIB
Jordyn Woods kembali ke Instagram. (Instagram/@jordynwoods)

Jordyn Woods kembali ke Instagram. (Instagram/@jordynwoods)

Matamata.com - Usai diberitakan selingkuh dengan Tristan Thompson, kini Jordyn Woods kembali bermain media sosial. Ia kembali ke Instagram dengan penampilan barunya.

Jordyn Woods terlihat segar dari sebelumnya. Wajahnya juga terlihat lebih kalem dan flawless.

Jika sebelumnya ia berambut panjang, kini Jordyn Woods memangkas rambutnya menjadi pendek sebahu. Ia terlihat bersinar memakai kaus putih dengan gaya rambut barunya.

"Jika kamu membaca ini, itu berarti Tuhan telah memberi kamu hari lain untuk bangun dan bersyukur & lebih baik dari kamu kemarin," tulis Jordyn Woods.

Jordyn Woods kembali ke Instagram. (Instagram/@jordynwoods)
Jordyn Woods kembali ke Instagram. (Instagram/@jordynwoods)

Kembalinya ia di Instagram disambut makian netizen. Tampaknya mereka masih kesal dengan perbuatan Jordyn Woods pada Khloe Kardashian.

"Oh shut up bad FRIEND, bad human! (Diam kau teman yang buruk, manusia buruk)," tulis @selinaprevi.

"Bad just Bad (Buruk ya buruk aja)," tulis @hawknocap.

Meski banyak yang mencacinya, tapi tak sedikit pula yang menyambut kembalinya Jordyn Woods di Instagram. Jordyn Woods telah diputus hubungan oleh keluarga The Kardashians.

Jordyn Woods kedapatan selingkuh dengan kekasih Khloe Kardashian, Tristan Thompson, saat merayakan pesta di rumah Tristan. Seketika Khloe memutus hubungan dengan Tristan sekaligus Jordyn Woods.

Baca Juga: Detik-detik Syahrini Buka-bukaan soal Pernikahannya dengan Reino Barack

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Magdolin Boukhary tampil di MEYS 2025 dengan pesan inspiratif tentang kepemimpinan beretika dan peran pemuda Muslim meng...

world | 11:58 WIB

Manal Boujnir tampil memukau di MEYS 2025 dengan pesan visioner tentang aksi iklim dan peran penting pemuda Muslim dalam...

world | 11:50 WIB

Nida Saithi, profesional hukum asal Inggris, tampil di MEYS 2025 dengan pesan literasi hukum dan kepemimpinan etis yang ...

world | 15:41 WIB

Konsul Ekonomi di KJRI Jeddah, Arab Saudi, Joneri Alimin tampil di MEYS 2025 dengan paparan diplomasi ekonomi yang mengi...

world | 15:32 WIB

YBB resmi menutup MEYS 2025 di Makkah dengan pengumuman pemenang berbagai kategori, sekaligus menegaskan peran pemuda Mu...

world | 15:19 WIB

MEYS 2025 resmi dibuka di Makkah dengan ibadah Umrah bersama delegasi dunia sebagai simbol persatuan dan spiritualitas....

world | 15:12 WIB

Konflik antara Rusia dan Ukraina kembali memanas setelah serangkaian serangan drone Ukraina berhasil menimbulkan kerugia...

world | 11:30 WIB

Rapper ternama Travis Scott kembali menjadi sorotan usai penampilannya di panggung Coachella 2024 menuai kontroversi. Bu...

world | 20:30 WIB

Aktor legendaris Bollywood, Shah Rukh Khan, akhirnya menyapa publik dunia dengan penampilan perdananya yang memesona di ...

world | 17:30 WIB

Kate Middleton, Putri Wales, kembali menjadi perhatian publik setelah tampil dengan gaya rambut anyar menjelang hari ist...

world | 08:29 WIB