Mayang Singgung Jasa Doddy Sudrajat di Balik Kesuksesan Vanessa Angel, Netizen Murka

Netizen soroti pernyataan Mayang ihwal Doddy Sudrajat.

Kamis, 25 Agustus 2022 | 19:50 WIB
Mayang akhirnya diterima di Universitas Moestopo (Youtube/Sambel Lalap)

Mayang akhirnya diterima di Universitas Moestopo (Youtube/Sambel Lalap)

Matamata.com - Usai memanen pujian di dunia tarik suara, Mayang Lucyana Fitri kembali wara-wiri di sejumlah konten YouTube dan program televisi.

Pada sebuah acara talkshow, Mayang mengucapkan apresiasi atas jasa dan sumbangsih Doddy Sudrajat.

"Terima kasih udah ngajarin aku gitar, ngajarin aku vokal juga," ujar Mayang.

Selain itu, Mayang juga menyinggung jasa Doddy Sudrajat di balik kesuksesan Vanessa Angel di dunia entertainment.

"Tanpa Daddy, aku sama kak Eca enggak bakal dikenal banyak orang," sambungnya. 

Doddy sudrajat dan Mayang (Instagram)
Doddy sudrajat dan Mayang (Instagram)

Kendati banyak dihujat, Mayang menilai Doddy Sudrajat adalah ayah yang terbaik bagi dirinya dan mendiang Vanessa Angel.

"Walaupun orang-orang di luar sana menilai Daddy itu buruk, Daddy sudah menjadi ayah yang terbaik buat aku dan kak Eca," pungkasnya.

Cuplikan unggahan video Mayang di sebuah talkshow ini menyebar luas di sejumlah akun gosip dan menjadi perbincangan hangat netizen

Fakta Perkuliahan Mayang (Instagram/maayang.lucyana)
Fakta Perkuliahan Mayang (Instagram/maayang.lucyana)

"Kasih sayang Daddy," tulis akun Instagram @viral62com, dikutip pada Kamis (25/8/2022).

Perihal itu, beberapa netizen ramai mengutarakan ekspresi marah terhadap pernyataan Mayang.

Baca Juga: Mayang Puji Doddy Sudrajat sebagai Ayah Luar Biasa: Tanpa Daddy, Aku Tak Akan Dikenal

"Tanpa Doddy yang mata duitan, gak mungkin Vanesh telantar," tulis seorang netizen, "Terima kasih sudah diberikan ayah yang pemalas," ujar netizen lain, "Vanesh jadi artis gegara Dadynya yang maksa," ucap netizen yang lainnya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB