Nagita Slavina Terpapar Covid-19, Rafathar Pegang Tangan Ibu saat Menggigil

"Aku meriang dua sampai tiga hari. Rafathar setiap malam pegangin mama yang menggigil," kata Nagita Slavina.

Minggu, 01 Agustus 2021 | 14:30 WIB
Tasyakuran 4 bulan Kehamilan Nagita Slavina (Instagram/@shela_lala96)

Tasyakuran 4 bulan Kehamilan Nagita Slavina (Instagram/@shela_lala96)

Matamata.com - Setelah sebelumnya Raffi Ahmad, Nagita Slavina juga mengaku sempat terinfeksi Covid-19. Wanita 33 tahun yang sedang mengandung anak kedua itu sampai panik hingga menangis.

Raffi Ahmad yang mengungkap sendiri hal tersebut saat ngobrol bareng sang istri dan putranya, Rafathar Malik Ahmad

Rafathar dan Nagita terinfeksi COVID-19 (Youtube.com)
Rafathar dan Nagita terinfeksi COVID-19 (Youtube.com)

"Gigi (Nagita Slavina) panik. Pertama kali corona nangis," ungkap Raffi dilansir dari channel YouTube Rans Entertainment.

Tak cuma Nagita, Rafathar bahkan juga terinfeksi Covid-19. Akhirnya Rafathar diperbolehkan satu kamar dengan Nagita karena  terkena varian yang sama. 

Rafathar dan Nagita terinfeksi COVID-19 (Youtube.com)
Rafathar dan Nagita terinfeksi COVID-19 (Youtube.com)

Perlakuan Rafathar membuat Nagita merasa terharu. Bocah yang hampir berusia 6 tahun itu khawatir melihat Nagita menggigil hingga memegang tangan sang ibu setiap malam.

"Aku meriang dua sampai tiga hari. Rafathar setiap malam pegangin mama yang menggigil," kata Nagita.

Rafathar dan Nagita terinfeksi COVID-19 (Youtube.com)
Rafathar dan Nagita terinfeksi COVID-19 (Youtube.com)

Bahwa kini Nagita dan Rafathar sudah negatif Covid-19 ditegaskan oleh Raffi Ahmad. "Itu sudah satu bulan lebih yang lalu (positif Covid-19), sekarang alhamdulillah sudah sehat," ucap Raffi.

Ternyata Rafathar lebih dulu dinyatakan positif. Lantas bocah yang tak lama lagi punya adik itu mengaku tak sedih saat terkena Covid-19. Ia tetap bermain dan melakukan aktivitas seperti biasa di dalam kamar.

Potret Nagita Slavina cukur rambur Rafathar. (YouTube/Rans Entertainment)
Potret Nagita Slavina cukur rambur Rafathar. (YouTube/Rans Entertainment)

"Ya main game aja terus makan, minum obat, tidur, main game. Nggak pusing, nonton, main badminton sama Mbak Lala (di dalam rumah), loncat-loncat terus jungkir balik," kata Rafathar polos.

Baca Juga: Raffi Ahmad Ungkap Jadwal Persalinan Nagita Slavina, Kapan?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB