Nia Ramadhani dan Dewi Perssik (Suara.com/ Ismail)
2. Ditetapkan Jadi Tersangka, Dewi Perssik Balas dengan Banyak Diam!

"Menurut kuasa hukum saya, statusnya sudah jadi tersangka," kata Rosa Meldianti, saat ditemui awak media di kawasan Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Kamis (4/7/2019).
Meski sudah ditetapkan sebagai tersangka, namun Dewi Perssik masih diam dan tidak memberikan reaksi berlebihan.