Terkuak, Orang yang Gantikan Adegan Panas Michelle Ziudith di Kupu-Kupu Malam Ternyata Cowok!

Michelle Ziudith pakai pemeran pengganti untuk melakukan adegan panas di serial Kupu-Kupu Malam.

Nur Khotimah | MataMata.com
Selasa, 20 Desember 2022 | 20:50 WIB
Michelle Ziudith (Instagram/@michelleziu)

Michelle Ziudith (Instagram/@michelleziu)

Matamata.com - Terkuak, Orang yang Gantikan Adegan Panas Michelle Ziudith di Kupu-Kupu Malam Ternyata Cowok!

Michelle Ziudith memakai jasa body double atau pemeran pengganti untuk menjalankan perannya sebagai Pekerja Seks Komersial (PSK) di serial Kupu-Kupu Malam. Baru-baru ini terungkap bahwa orang yang menggantikan Michelle Ziudith ternyata seorang cowok.

Siapakah sosok yang menggantikan adegan panas Michelle Ziudith? Rupanya body double Ziudith adalah Anggy Umbara yang juga merupakan sutradara serial viral ini. Ia mengaku cukup kesulitan menemukan pengganti Ziudith sebagai pemeran Flo atau Laura.

Profil Michelle Ziudith (Instagram/@michelleziu)
Michelle Ziudith (Instagram/@michelleziu)

"Tentang body double itu kita sangat kesusahan untuk mencari (body double) Michelle. Akhirnya saya berkorban. Saya yang menjadi body double dia (Ziudith),” terang Anggy Umbara.

Sementara itu, Michelle Ziudith memaparkan alasannya menggunakan pemeran pengganti untuk melakoni beberapa adegan panas di "Kupu-Kupu Malam". Rupanya keputusan itu berkaitan dengan brand-brand yang telah lebih dulu bekerja sama dengannya.

"Mengingat saya memegang beberapa brand. Jadi untuk beberapa adegan yang eksplisit itu aku pake body double, jadi gak langsung aku yang melakukan," terang mantan kekasih Marcel Darwin tersebut.

Profil Michelle Ziudith (Instagram/@michelleziu)
Michelle Ziudith (Instagram/@michelleziu)

Dalam serial "Kupu-kupu Malam", Michelle Ziudith diketahui harus beradegan panas dengan Lukman Sardi. Flo yang diperankan Ziudith terpaksa melayani Lukman Sardi sebagai Arif Dirgantara karena harus membiayai pengobatan sang adik.

Series "Kupu-Kupu Malam" sendiri akan tamat pada 24 Desember mendatang. Jangan sampai kelewatan, tonton series "Kupu-Kupu Malam" di WeTV atau Iflix.

Kontributor: Neressa Prahastiwi
×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB