Kunto Aji. (Matamata.com/Yuliani)
Matamata.com - Kunto Aji masuk ke dalam jajaran line up musisi Tanah Air yang bakal tampil di hari kedua Prambanan Jazz Festival 2022.
Berikut adalah lirik lagu Rehat dari Kunto Aji.
REHAT
Serah serahkan apa
Masih terjalin suaramu terdengar
Masilahnya rindang bergema
Di ruang-ruang hatimu
Tenangkan hati
Semua ini bukan salahmu
Jangan berhenti
Yang kau takutkan takkan terjadi
Yang dicari hilang
Yang dikejar lari
Yang ditunggu
Yang diharap
Biarkanlah semeta bekerja
Untukmu
Tenangkan hati
Semua ini bukan salahmu
Jangan berhenti
Yang kau takutkan takkan terjadi
Kita coba lagi
Untuk lari berlari
Kita coba lagi
Yang ditunggu
Yang diharap
Biarkanlah semeta bekerja
Untukmu
Tenangkan hati
Semua ini bukan salahmu
Terus berlari
Yang kau takutkan takkan terjadi.
Baca Juga: Kunto Aji Sampaikan Kabar Duka, Ayahanda Meninggal Dunia