Ulang Tahun ke-51, Sophia Latjuba Pamer Punggung Seksi Nongkrong di Pantai

Sudah kepala lima tapi pesona muda Sophia Latjuba tak bisa dipungkiri, lihat saja foto ini.

Senin, 09 Agustus 2021 | 18:30 WIB
Potret Sophia Latjuba Pamer Tato (Instagram/@sophia_latjuba88)

Potret Sophia Latjuba Pamer Tato (Instagram/@sophia_latjuba88)

Matamata.com - Sophia Latjuba ulang tahun ke-51 tahun pada hari Minggu (08/08/21). Ia membagikan potret cantik dan awet muda seraya mengucapkan syukur.

Ibu Eva Celia itu terlihat cantik dengan gaun sleeveless warna hitam saat nongkrong di pantai. Gaun tersebut juga mengekspos punggung seksinya dengan tato di bagian kiri.

Sophia Latjuba (Instagram.com)
Sophia Latjuba (Instagram.com)

Tak lupa mantan istri Indra Lesmana itu menuliskan rasa syukur setelah menginjak usia 51 tahun. Ia juga mengucapkan terima kasih kepada dirinya sendiri.

"51 lapses around the sun under my belt. Unbelievable! I’m nothing but proud of myself. And so, the journey goes on. Can’t wait what’s in store," tulis Sophia.

Sophia Latjuba (Instagram.com)
Sophia Latjuba (Instagram.com)

"Terima kasih semuanya buat doanya hari ini. I love you all!," imbuhnya.

Melihat kolom komentar, rekan-rekan artis ramai mengucapkan selamat ulang tahun untuk Sophia. Mantan pacar Ariel NOAH itu juga banjir pujian awet muda.

Sophia Latjuba (Instagram.com)
Sophia Latjuba (Instagram.com)

"Happy birthday ka sophia love u," tulis Adinda Thomas. "Selamat ulang tahun georgeous @sophia_latjuba88 pokoknya sehat terus, bahagia dan makin glowing ya luv," tulis Karina Suwandi.

"51 rasa 31," puji netizen. "51 kok bisa muda banget yaa," sahut yang lain.

Rahasia awet muda Sophia Latjuba itu karena ia sering berolahraga dan menerapkan pola hidup sehat. Tak heran tubuh ibu dua anak tersebut selalu terlihat bugar.

Baca Juga: 11 Potret Sophia Latjuba Pamer Tato, Ada yang Pakai Huruf Arab

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB