3 Potret Raisa Liburan ke Nihi Sumba, Zalina Nemplok Hamish Bikin Gemas

Lewat Instagram pribadinya, baik Raisa dan Hamish Daud, berbagi momen bahagia liburan ke Sumba.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Selasa, 29 Juni 2021 | 16:01 WIB
Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)

Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)

Matamata.com - Keluarga kecil penyanyi Raisa kini tengah liburan ke Nihi Sumba. Mengajak serta sang suami, Hamish Daud dan putri kecilnya, Zalina Raine Wyllie, potret liburan pasangan artis ini sukses mencuri perhatian.

Lewat Instagram pribadinya, baik Raisa dan Hamish Daud, berbagi momen bahagia liburan ke Sumba. Pemandangan alam hijau dan laut biru terabadikan sempurna di media sosial mereka.

Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)
Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)

Yang tak kalah mencuri perhatian adalah potret Zalina. Diketahui putri Raisa ini memang tak pernah ditunjukkan wajahnya sejak lahir. Kepoin yuk potret liburan Raisa di Nihi Sumba di bawah ini:

1. Cuma Bertiga

Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)
Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)

Dalam deretan potret yang dibagikan olehnya, Raisa bilang kalau mereka cuma liburan bertiga. Dalam salah satu potret tersebut, tampak Zalina memandang ke arah laut dan sunset yang indah.

Zalina terlihat memakai dress nuansa pink dan berdiri di atas pasir. Rambutnya dikuncir bikin gemas.

2. Jalanan Asri

Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)
Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@raisa6690)

Tampak Zalina juga berdiri di tengah jalanan asri yang dikelilingi pepohonan. Nuansa alam hijau di Nihi Sumba memang menyegarkan.

Tampak Zalina kembali memakai atasan pink dan celana kuning. Sosok kecilnya dari kejauhan memang menggemaskan.

3. Nemplok Hamish Daud

Baca Juga: Ngaku Naif saat Terjun Jadi Penyanyi, Raisa Kaget Tahu Fakta Dunia Hiburan

Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@hamishdw)
Potret liburan Raisa di Nihi Sumba (Instagram/@hamishdw)

Manisnya potret Hamish Daud dan Zalina yang satu ini. Keduanya tampak berenang berdua sembari menikmati pemandangan laut. Netizen gemas lihat Zalina nemplok bapaknya.

"Aduh zalina with bapak. Inspirasi sekali," kata netizen. "Dih gemes banget yang nemplok," kata lainnya. "Twins, baby Zalina dan Bapak-nya," ujar yang lain.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB