Bilqis Tuai Pujian, 3 Anak Penyanyi Pamerkan Suara Merdu di Panggung

Siapa aja sih anak penyanyi pamerkan suara merdu di panggung?

Irma Joanita | MataMata.com
Rabu, 02 Juni 2021 | 14:03 WIB
Ayu Ting Ting dan Bilqis Khumairah Razak. (Instagram/@ayutingting92)

Ayu Ting Ting dan Bilqis Khumairah Razak. (Instagram/@ayutingting92)

Matamata.com - Nggak hanya orang tuanya aja, ada beberapa anak penyanyi yang kini makin mencuri perhatian di dunia hiburan. Ada beberapa anak penyanyi yang pamerkan suara merdu nih.

Deretan anak penyanyi ini pun berani menampilkan suara merdu kala berada di panggung besar. Ada yang sampai trending dan tuai pujian, siapa aja nih anak penyanyi pamerkan bakatnya?

Ashanty (Youtube.com)
Ashanty (Youtube.com)

Simak langsung rangkuman Matamata.com di bawah ini:

1. Arsy Hermansyah

Ashanty dan Arsy Hermansyah. (Youtube/Officialgtvid)
Ashanty dan Arsy Hermansyah. (Youtube/Officialgtvid)

Arsy Hermansyah bikin gemes kala tampil di atas panggung pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar dengan menyanyikan lagu Snowman. Rupanya, penampilan tersebut bikin gemes netizen sampai akhirnya Arsy Hermansyah live di TV.

Putri Ashanty ini tampak fasih dan percaya diri tampil live di TV loh. Ia pun banjir pujian sampai tayangan penampilannya trending di Youtube.

2. Amora Lemos

Krisdayanti dan Amora Lemos. (Youtube/TheLemos)
Krisdayanti dan Amora Lemos. (Youtube/TheLemos)

Di tahun 2019 lalu, Krisdayanti sempat manggung off air di salah satu acara. Rupanya, di momen tersebut Krisdayanti mengajak serta Amora Lemos nih.

Amora Lemos pun tampil percaya diri di atas panggung menyanyikan lagu Speechless. Terbaru, Amora Lemos pun nyanyi lagu Lebaran di Youtube dan menuai komentar positif dari masyarakat loh.

3. Bilqis Khumairah Razak

Baca Juga: Centil dan Gemesin, 3 Gaya Anak Artis saat Berkuda Sendiri

Ayu Ting Ting dan Bilqis Khumairah Razak. (Youtube/OfficialMNCTV)
Ayu Ting Ting dan Bilqis Khumairah Razak. (Youtube/OfficialMNCTV)

Bilqis Khumairah Razak tampil live di TV dalam program Rising Star Indonesia baru-baru ini. Putri Ayu Ting Ting menyanyikan lagu Apalah Cinta versi Turki hingga bawakan lagu Korea. Bilqis Khumairah Razak pun menuai ragam komentar pujian nih.

Itu tadi tiga anak penyanyi pamerkan suara merdu di panggung secara langsung. Mana nih yang jadi favoritmu?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Skala penyelenggaraan juga diperluas demi mengakomodasi antusiasme penonton yang semakin besar....

life | 21:23 WIB

Opera Jawa akan diputar dalam format orisinalnya, yaitu rol seluloid 35mm....

life | 21:15 WIB

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB