Centil dan Gemesin, 3 Gaya Anak Artis saat Berkuda Sendiri

Gemesin abis nih deretan anak artis saat berkuda!

Irma Joanita | MataMata.com
Minggu, 30 Mei 2021 | 07:00 WIB
Ruben Onsu, Betrand Peto dan Thalia Putri Onsu (Instagram/@ruben_onsu)

Ruben Onsu, Betrand Peto dan Thalia Putri Onsu (Instagram/@ruben_onsu)

Matamata.com - Berkuda menjadi salah satu hobi untuk beberapa anak artis loh. Tampak beberapa anak artis perempuan bergaya saat berkuda nih.

Anak artis di bawah ini pun kelihatan centil dan gemesin banget. Penasaran nggak sih sama gaya anak artis saat berkuda?

Thalia Putri Onsu (Instagram.com)
Thalia Putri Onsu (Instagram.com)

Kepoin langsung rangkumannya oleh Matamata.com di bawah ini yuk:

1. Thalia Putri Onsu

Thalia Onsu berkuda. (Instagram/@sarwendah29)
Thalia Onsu berkuda. (Instagram/@sarwendah29)

Anak Ruben Onsu dan Sarwendah ini udah bisa naik kuda sendiri loh, namun ia tetap berada di bawah pengawasan. Tampak beberapa kali Sarwendah mengunggah momen Thalia Putri Onsu berkuda.

Ia tampak manis dan gemesin banget waktu bawa kuda. Duh, siapa pengen cubit putri Ruben Onsu dan Sarwendah ini?

2. Raqeema Ruby Radinal

Raqeema Ruby Radinal saat berkuda. (Instagram/@nsyakieb85)
Raqeema Ruby Radinal saat berkuda. (Instagram/@nsyakieb85)

Punya ibu dan ayah yang jago berkuda jelas membuat Raqeema juga terus latihan nih. Raqeema sendiri bahkan sudah dibelikan kuda sejak usianya masih 2 tahun.

Beberapa kali ia terlihat menunggang kuda miliknya loh. Kece abis ya Raqeema!

3. Amaira

Baca Juga: 5 Anak Artis yang Dikabarkan Sempat Tak Diakui Orang Tua

Amaira, Anak Farah Quinn saat berkuda. (Instagram/@farahquinnofficial)
Amaira, Anak Farah Quinn saat berkuda. (Instagram/@farahquinnofficial)

Amaira merupakan putri dari Chef Farah Quinn yang juga punya hobi berkuda. Ia pun kerap tampil kembar dengan sang ibunda saat pakai kostum berkuda. Duh, gaya banget nih.

Itu tadi tiga gaya anak artis saat berkuda. Mana yang gemesin banget?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB