3 Potret Akrab Anak-anak Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia, Gemes Banget!

Nastusha dan Dante begitu menggemaskan!

Minggu, 30 Mei 2021 | 10:00 WIB
Keluarga Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia (Instagram.com)

Keluarga Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia (Instagram.com)

Matamata.com - Chelsea Olivia dinikahi Glenn Alinskie pada tahun 2015 setelah 9 tahun pacaran. Hampir 6 tahun menikah, saat ini pasangan tersebut sudah dikaruniai 2 orang anak.

Beberapa bulan lalu, Chelsea dan Glenn dikaruniai anak kedua yang berjenis kelamin laki-laki dan diberi nama Dante. Sementara anak pertama mereka, Nastusha kini sudah berusia 4 tahun.

Keluarga Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia (Instagram.com)
Keluarga Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia (Instagram.com)

Nastusha sendiri sangat dekat dengan sang adik. Seperti apa keakraban Nastusha dan Dante? Simak di bawah ini ya.

1. Wajah mirip

Nastusha dan Dante (Instagram.com)
Nastusha dan Dante (Instagram.com)

Nastusha dan Dante disebut-sebut punya wajah mirip. Mereka berdua mewarisi wajah sang ayah.

Meski begitu, Dante masih ada perpaduan antara wajah Glenn dan Chelsea. Tapi keduanya terlihat cantik dan ganteng ya.

2. Nastusha menyayangi Dante

Nastusha dan Dante (Instagram.com)
Nastusha dan Dante (Instagram.com)

Sejak sang adik lahir, Nastusha tampak begitu antusias. Ia bahkan berani menggendong adiknya yang saat itu baru saja lahir.

Sampai saat ini, Glenn mengatakan bahwa Nastusha tidak pernah cemburu dengan Dante. Bahkan Nastusha selalu ikut menjaga Dante.

3. Selalu bikin gemas

Baca Juga: 3 Momen Nastusha Motoran sama Glenn Alinskie, Chelsea Olivia Senam Jantung!

Nastusha dan Dante (Instagram.com)
Nastusha dan Dante (Instagram.com)

Belum lama ini, Glenn membagikan potret keakraban Nastusha dan Dante. Nastusha tampak mengenakan baju tokoh Disney dari film Frozen yaitu Anna.

Sementara Dante mengenakan baju basket merah dilengkapi topi warna senada. Gemas-gemas banget ya Nastusha dan Dante!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB