5 Artis Nikah Muda Akhirnya Bercerai, Terbaru Alvin Faiz dan Larissa Chou

Siapa aja nih artis nikah muda akhirnya bercerai?

Irma Joanita
Jum'at, 21 Mei 2021 | 20:30 WIB
Alvin Faiz dan Larissa Chou (Instagram.com)

Alvin Faiz dan Larissa Chou (Instagram.com)

Matamata.com - Nikah muda menjadi salah satu bahasan pro kontra di kalangan masyarakat. Terlebih, jika sosok yang melakukannya adalah artis atau public figure.

Beberapa artis di bawah ini memutuskan untuk nikah muda. Namun, sayangnya usia pernikahan mereka hanya seumur jagung.

Alvin Faiz dan Larissa Chou (Instagram)
Alvin Faiz dan Larissa Chou (Instagram)

Ada siapa aja nih artis nikah muda akhirnya bercerai? Langsung kepoin rangkuman Matamata.com di bawah ini:

Baca Juga: Ada yang Belasan Tahun, 3 Potret Cantik Istri Ustaz Tanah Air Nikah Muda

1. Salmafina Sunan

Salmafina Sunan (Instagram/@salmafinasunan)
Salmafina Sunan (Instagram/@salmafinasunan)

Salmafina Sunan dan Taqy Malik menjadi salah satu pasangan yang disorot karena menikah muda dan jalani taaruf. Keduanya resmi menikah di tahun 2017 dengan usia masing-masing 18 tahun dan 19 tahun.

Namun, sayangnya rumah tangga Salmafina Sunan dan Taqy Malik hanya bertahan selama tiga bulan. Keduanya bercerai dan sempat berseteru saat pisah.

Baca Juga: 5 Seleb Bollywood Berani Nikah Muda, Ada Ibu Kareena Kapoor

2. Wulan Guritno

Wulan Guritno. (Instagram/@wulanguritno)
Wulan Guritno. (Instagram/@wulanguritno)

Artis cantik Wulan Guritno pun menikah di usia yang sangat muda yaitu 18 tahun. Ia menikah dengan Attila Syach dan memiliki anak yakni Shaloom Razade.

Baca Juga: Siap Nikah Muda, Jeffry Reksa Isyaratkan Perdalam Agama Islam?

Berita Rekomendasi
Berita Terkait TERKINI
Andina Julie membawakan single ini dalam nuansa lagu ballad yang mampu menggiring pendengarnya untuk merasakan emosi yan...
life | 14:17 WIB
Film ini menceritakan tentang Hao, seorang pemuda yang memiliki kemampuan retrokognisi atau melihat kejadian di masa lal...
life | 15:59 WIB
Sekuel dari film Indonesia terlaris sepanjang masa ini akan berfokus pada sosok Badarawuhi....
life | 21:00 WIB
Autobiography dipilih oleh Komsel untuk mewakili Indonesia dalam kategori International Feature Film....
life | 19:00 WIB
Ketika Anda sudah mahir berlatih dengan akun demo maka sudah waktunya Anda terjun langsung dengan menggunakan akun riil,...
life | 15:39 WIB
Sosoknya disorot saat pernikahan sang anak dengan Ikram Rosadi beberapa waktu lalu....
life | 11:41 WIB
Film ini diadaptasi dari novel populer karya Asma Nadia dan Helvy Tiana Rosa....
life | 13:50 WIB
Intip lirik dari lagu Merayu Tuhan yang dibawakan oleh Tri Suaka dan Dodhy Kangen....
life | 23:00 WIB
Lagu ini menceritakan tentangbagaimana seseorang menerima rasa kecewa, sedih, dan memutuskan untuk kembali pulang ke rum...
life | 19:36 WIB
Berikut ini lirik lagu Surat Hati - Devano....
life | 16:46 WIB
Tampilkan lebih banyak