5 Gaya Najwa Shihab Pakai Outfit ala Mahasiswa, Gaul Abis

Najwa Shihab emang kelihatan gaul abis, nggak kayak wanita usia kepala empat ya?

Yohanes Endra | Irma Joanita | MataMata.com
Sabtu, 20 Februari 2021 | 14:30 WIB
Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Matamata.com - Najwa Shihab merupakan salah satu presenter kondang di tanah air yang selalu mencuri perhatian. Nggak hanya cara wawancaranya yang bikin kagum, namun juga gaya Najwa Shihab yang gaul abis.

Wanita berusia kepala empat ini selalu tampil kece dan awet muda pakai outfit ala mahasiswa. Gaya Najwa Shihab pun selalu dipuji netizen.

Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)
Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Matamata.com telah merangkumkan gaya Najwa Shihab pakai outfit ala mahasiswa di bawah ini :

1. Outer simpel

Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)
Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Najwa Shihab terlihat berpose pakai atasan kaus pink dengan outer simpel berwarna oranye. Tampil manis, ia memadukannya dengan bawahan kulot biru.

Najwa Shihab juga memilih sneakers warna-warni buat menyempurnakan gayanya. Nggak ketinggalan, ia menenteng tas nuansa senada sneakers miliknya.

2. Kulot motif

Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)
Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Kalau yang satu ini tampilan super simpel dan manis dari Najwa Shihab. Ia hanya menggunakan kaus putih model leher V yang simpel.

Ia pun memadukannya dengan kulot motif berwarna biru navy. Tampak ia pakai sneakers putih buat gaya simpelnya ini.

3. Bomber jacket

Baca Juga: Kirim Sumbangan untuk Pasien Covid-19, Nikita Mirzani Disangka Najwa Shihab

Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)
Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Najwa Shihab pun sempat menggunakan gaya sporty yang mahasiswa banget. Yap, ia pakai bomber jacket sebagai atasan berwarna hijau army.

Makin kece, ia pakai jeans model kekinian yang bagian bawahnya dilipat. Sneakers rainbow pun jadi andalannya di beberapa gaya.

4. Atasan jeans

Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)
Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Kalau yang satu ini, ia bergaya pakai atasan jeans dengan kerutan di bagian lengan. Kelihatan simpel, ia pakai celana hitam kala itu.

Sepatu hitam dengan model rainbow pun ia kenakan buat gayanya yang kece tersebut. Wah, nggak kelihatan kalau wanita berusia kepala empat ya?

5. Simpel pakai jersey

Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)
Najwa Shihab. (Instagram/@najwashihab)

Najwa Shihab juga beberapa kali pakai jersey buat atasan lho. Kalau kali ini, ia padukan dengan ripped jeans yang membuatnya kelihatan gaul abis.

Itu tadi lima gaya Najwa Shihab pakai outfit ala mahasiswa. Kece abis ya?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB