5 Momen Lamaran Irshadi Bagas, Penuh Haru dan Sederhana

Lihat yuk momen lamaran Irshadi Bagas pemeran Farrel dalam Heart Series.

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Senin, 12 Oktober 2020 | 17:00 WIB
Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshadi.bagasputro)

Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshadi.bagasputro)

Matamata.com - Masih ingat sosok aktor Irshadi Bagas? Sosok yang jadi pemeran Farrel dalam Heart Series ini tengah berbahagia.

Irshadi Bagas baru saja melangsungkan acara lamaran. Ia melamar seorang gadis cantik yang bernama Larasati.

Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@nitharahadi)
Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@nitharahadi)

Penasaran nggak nih dengan momen lamaran Irshadi Bagas? Langsung intip momen bahagia tersebut yang sudah Matamata.com rangkum di bawah ini:

1. Bernuansa floral

Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)
Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)

Nuansa acara lamaran Irshadi Bagas dan Larasati yaitu floral dengan warna soft dan pastel yang manis. Tampak keduanya juga menggunakan outfit nuansa senada.

Irshadi Bagas menggunakan kemeja bernuansa pink mauve dan bawahan celana chinos. Sedangkan Larasati memilih kebaya nuansa pink yang manis senada dengan makeup.

2. Momen lamaran

Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)
Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)

Sambil bersimpuh, Irshadi Bagas menanyakan kepada Larasati maukah menjadi pendampingnya. Duh, so sweet banget nih momen Irshadi Bagas bersimpuh dan bawa bunga.

Larasati pun lantas menerima lamaran dari Irshadi Bagas. Momen tersebut tuai perhatian karena romantis abis.

3. Pemotretan

Baca Juga: 5 Potret Rimzah Jubair, Politikus yang Dikabarkan Dekat dengan Yuki Kato

Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)
Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)

Keduanya pun sempat melakukan pemotretan setelah selesai acara lamaran. Terlihat keduanya berpose mesra.

Irshadi Bagas memegang lengan calon istrinya tersebut. Irshadi Bagas dan Larasati terlihat serasi banget ya di momen pemotretan yang satu ini.

4. Candid

Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)
Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)

Mereka pun tampak melakukan pemotretan candid yang kelihatan romantis abis. Potret pertama, keduanya terlihat saling bertatapan penuh arti.

Di potret kedua, Irshadi Bagas tampak memegang lengan Larasati. Duh, penuh makna dan kelihatan manis abis.

5. Bareng rekan-rekan

Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)
Irshadi Bagas lamaran. (Instagram/@irshayukav_plg)

Potret acara lamaran di tanggal cantik 10-10-2020 ini terlihat dihadiri beberapa rekan Irshadi Bagas maupun Larasati. Momen tersebut semuanya kelihatan bahagia ya.

Itu tadi lima momen lamaran Irshadi Bagas pemain Farrel dalam Heart Series. Pangling nggak nih sama Irshadi Bagas yang udah lamar pacarnya?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB