6 Potret Artis saat Prosesi 7 Bulanan, Aura Bumil Makin Terpancar

Kayak apa nih potret artis saat tujuh bulanan?

Kamis, 08 Oktober 2020 | 16:00 WIB
Zaskia Gotik dan Sirajuddin Mahmud Sabang (Instagram/@zaskia_gotix)

Zaskia Gotik dan Sirajuddin Mahmud Sabang (Instagram/@zaskia_gotix)

Matamata.com - Beberapa artis merayakan syukuran dengan melaksanakan acara 7 bulanan kehamilan. Ada yang pakai Jawa hingga India, beberapa artis terlihat memikat merayakan 7 bulanan tersebut.

Aura deretan artis cantik saat 7 bulanan pun terlihat makin terpancar. Penasaran nggak nih dengan potret artis saat 7 bulan kehamilan?

Zaskia Gotik (Instagram.com/yantiadeni)
Zaskia Gotik (Instagram.com/yantiadeni)

Langsung simak rangkuman Matamata.com di bawah ini yuk :

1. Zaskia Gotik

Momen siraman Zaskia Gotik dan Sirajuddin Mahmud [Instagram]
Momen siraman Zaskia Gotik dan Sirajuddin Mahmud [Instagram]

Zaskia Gotik baru-baru ini melaksanakan acara siraman 7 bulanan. keluarga dan kerabat tampak berkumpul di ruang tamu saat mereka melantunkan doa untuk Zaskia Gotik dan bayinya.

Tampak Zaskia Gotik menggunakan kain berwarna hijau yang dikelilingi dengan roncengan melati. Ia pun terlihat manis dengan makeup tipis. Duh, bumil makin terpancar ya?

2. Irish Bella

Irish Bella 7 bulanan. (Instagram/@_irishbella_)
Irish Bella 7 bulanan. (Instagram/@_irishbella_)

Irish Bella juga sempat membuat acara di momen hamil 7 bulan baby Air. Tampak di momen tersebut Ammar Zoni dan Irish Bella membuat acara pengajian.

Irish Bella menggunakan outfit nuansa putih busana muslim. Ia juga menggunakan makeup manis bernuansa pink soft.

3. Paula Verhoeven

Baca Juga: Tangis Haru Iringi Momen Siraman 7 Bulanan Zaskia Gotik

Acara 7 bulanan Paula Verhoeven dan Baim Wong (Instagram @paula_verhoeven)
Acara 7 bulanan Paula Verhoeven dan Baim Wong (Instagram @paula_verhoeven)

Paula Verhoeven juga merayakan 7 bulan kehamilan dengan adat Jawa. Dalam momen tersebut, Paula Verhoeven menggunakan kebaya bernuansa cokelat emas.

Tampak manis, Paula Verhoeven memilih makeup flawless cokelat. Sanggul Jawa dengan hiasan bunga pun tak lepas dari penampilan Paula Verhoeven.

4. Aura Kasih

Aura Kasih. (Instagram/@langkahbylinalee)
Aura Kasih. (Instagram/@langkahbylinalee)

Aura Kasih juga sempat mengunggah momen saat siraman 7 bulanan adat Jawa dan baby shower. Ia menggunakan outfit batik gelap dan roncengan melati.

Di momen selanjutnya Aura Kasih menggunakan kebaya bernuansa hijau tosca manis. Rambut tatanan simpel terlihat memukau dengan curly di bagian pinggir.

5. Puput Nastiti Devi

Puput Nastiti Devi Gelar 7 Bulanan Kehamilan (Instagram/@prasetyoedimarsudi)
Puput Nastiti Devi Gelar 7 Bulanan Kehamilan (Instagram/@prasetyoedimarsudi)

Istri Ahok merayakan 7 bulanan kehamilan pada Oktober 2019. Konsep dari 7 bulanan Puput Nastiti Devi mengusung adat Jawa.

Tampak Puput Nastiti Devi menggunakan kebaya bernuansa cokelat dengan nuansa makeup flawless. Ia pun menggunakan sanggul Jawa yang memikat kala itu.

6. Kimmy Jayanti

Kimmy Jayanti. (Instagram/@kimmyjayanti)
Kimmy Jayanti. (Instagram/@kimmyjayanti)

Dalam pulasan make up yang bold dan rambut dengan aksesoris bunga, Kimmy Jayanti tampil memikat di acara tujuh bulanan. Tampak sang suami, Greg Nwokolo duduk dan mencium perut Kimmy Jayanti dengan sayang.

Itu dia enam potret artis saat 7 bulanan kehamilan. Mana nih menurutmu yang aura bumilnya makin terpancar?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Skala penyelenggaraan juga diperluas demi mengakomodasi antusiasme penonton yang semakin besar....

life | 21:23 WIB

Opera Jawa akan diputar dalam format orisinalnya, yaitu rol seluloid 35mm....

life | 21:15 WIB

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB