Ada Ari Lasso, Intip 5 Penyanyi Senior Banting Setir Jadi Presenter

Siapa aja nih penyanyi senior yang sempat jadi presenter juga?

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Selasa, 18 Agustus 2020 | 17:00 WIB
Ari Lasso sebelum manggung dI Prambanan Jazz 2019. (Suara.com/Una)

Ari Lasso sebelum manggung dI Prambanan Jazz 2019. (Suara.com/Una)

Matamata.com - Kehidupan di dunia entertainment ternyata membuat beberapa penyanyi senior banting setir nih.

Masih di dunia yang membesarkan namanya, penyanyi senior di bawah ini memilih berkarier jadi presenter juga.

Ada Ari Lasso, siapalagi nih deretan penyanyi senior yang kini jadi presenter?

Simak di bawah ini rangkuman Matamata.com :

1. Andre Taulany

Andre Taulany. (Suara.com/Sumarni)
Andre Taulany. (Suara.com/Sumarni)

Siapa sih yang nggak kenal Andre Taulany? Sosoknya sudah malang melintang di dunia musik lewat band Stinky dan main deretan sinetron hits. Kini, Andre Taulany lebih banyak muncul sebagai presenter bareng Sule hingga Raffi Ahmad.

2. Uya Kuya

Uya kuya [Matamata.com/Yuliani]
Uya kuya [Matamata.com/Yuliani]

Uya Kuya awalnya terjun ke dunia tarik suara tepatnya bareng grup Tofu sebelum ke dunia presenter seperti saat sekarang ini. Ia pun banyak mengisi program reality show di layar kaca manapun.

3. Tompi

Musisi sekaligus dokter bedah Tompi. [MataMata.com/Yuliani]
Musisi sekaligus dokter bedah Tompi. [MataMata.com/Yuliani]

Multitalenta banget dokter yang satu ini! Sosoknya lebih tenar jadi penyanyi dengan lagu-lagu romantis. Tapi ia juga sempat punya program talkshow bareng mendiang Glenn Fredly loh.

Baca Juga: Favorit Penggemar, 6 Artis Cantik yang Sempat Jadi Presenter Olahraga

4. David Naif

David Naif. (Instagram/@davidbayu)
David Naif. (Instagram/@davidbayu)

David Bayu alias David Naif kini juga merambah ke dunia presenter. Sosoknya membawakan acara kuis di salah satu stasiun TV.

5. Ari Lasso

Ari Lasso. (Instagram/@ari_lasso)
Ari Lasso. (Instagram/@ari_lasso)

Tak hanya nyanyi di panggung dan jadi juri ajang pencarian bakat, Ari Lasso kini menjajal dunia presenter. Ia tampil dalam salah satu program TV bareng dengan Andre Taulany.

Itu tadi lima penyanyi senior yang jadi presenter, ada idolamu nggak?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB

Saksikan dinamika keluarga yang relatable dibalut komedi dan drama yang menguras emosi, kini sudah di seluruh bioskop In...

life | 14:38 WIB

Bunda Corla tampil di film komedi keluarga Mertua Ngeri Kali....

life | 17:39 WIB