Dikabarkan Bakal Cerai, 5 Perjalanan Cinta Pablo Benua dan Rey Utami

Intip yuk perjalanan cinta Pablo Benua dan Rey Utami!

Linda Rahmadanti | Irma Joanita | MataMata.com
Rabu, 15 Juli 2020 | 09:00 WIB
Pablo Benua dan Rey Utami [Matamata.com/Yuliani]

Pablo Benua dan Rey Utami [Matamata.com/Yuliani]

Matamata.com - Pasangan Pablo Benua dan Rey Utami dikabarkan bakal cerai.

Hal ini diketahui dari unggahan akun Instagram pribadi @pablobenua pada hari Selasa (14/7).

Seperti yang diketahui, keduanya menjalani pernikahan kurang lebih 4 tahun.

Matamata.com pun merangkumkan perjalanan cinta Pablo Benua dan Rey Utami di bawah ini :

1. Tujuh hari perkenalan

Rey Utami dan Pablo Benua (Suara.com/Puput Pandansari)
Rey Utami dan Pablo Benua (Suara.com/Puput Pandansari)

Kisah cinta Pablo Benua dan Rey Utami cukup mengejutkan publik. Pasalnya, keduanya hanya menjalin perkenalan selama tujuh hari lewat aplikasi kencan online.

2. Cincin miliaran dan pernikahan

Rey Utami dan Pablo Benua (Suara.com/Puput Pandansari)
Rey Utami dan Pablo Benua (Suara.com/Puput Pandansari)

Sebelum menikah, Pablo Benua memberikan cincin miliaran kepada Rey Utami. Hal ini turut menuai perhatian perihal kisah cinta keduanya yang sangat singkat. Keduanya pun lantas memutuskan untuk menikah pada bulan Juli 2016.

3. Dikaruniai anak pertama

Rey Utami dan Pablo Benua (YouTube/Rey Utami & Pablo Benua)
Rey Utami dan Pablo Benua (YouTube/Rey Utami & Pablo Benua)

Setelah menjalani 1,5 tahun, Pablo Benua dan Rey Utami akhirnya dikaruniai buah hati dengan jenis kelamin laki-laki bernama Aaron Tudor Benua.

Baca Juga: Isu Pablo Benua - Rey Utami Cerai, Pengacara Angkat Bicara

4. Jadi Youtuber

Galih Ginanjar dan Rey Utami (YouTube/Rey Utami & Pablo Benua)
Galih Ginanjar dan Rey Utami (YouTube/Rey Utami & Pablo Benua)

Jarang tampil di layar kaca, Pablo Benua dan Rey Utami fokus membuat akun Youtube. Keduanya mengangkat berbagai tema termasuk perbincangan perihal konten Youtube Jurnal Risa, percintaan Luna Maya hingga rumah tangga Galih Ginanjar. Sampai pada yang terakhir membahas rumah tangga Galih Ginanjar dan Fairuz A Rafiq dahulu, keduanya berakhir masuk ke bui.

5. Cerai di dalam penjara

Rey Utami dan Pablo Benua kembali menjalani sidang kasus "Ikan Asin" di PN Jakarta Pusat, Senin (24/2/2020). [Yuliani/Matamata.com]
Rey Utami dan Pablo Benua kembali menjalani sidang kasus "Ikan Asin" di PN Jakarta Pusat, Senin (24/2/2020). [Yuliani/Matamata.com]

Saat keduanya menjalani hukuman terkait kasus ikan asin, Pablo Benua mengumumkan jika dirinya sudah tak sanggup mempertahankan biduk rumah tangganya dengan Rey Utami. 

Gimana nih tanggapanmu setelah tahu perjalanan cinta Pablo Benua dan Rey Utami?

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB