Diduga Ketempelan saat Demam Tinggi, 5 Potret Gemas Anak Celine Evangelista

Diduga ketempelan, ikut sedih nih kalau ingat baby Koa yang gemesin!

Rabu, 01 Juli 2020 | 15:00 WIB
Nama unik anak keempat Celine Evangelista. (Youtube/StefanCelineFamily)

Nama unik anak keempat Celine Evangelista. (Youtube/StefanCelineFamily)

Matamata.com - Anak bungsu Celine Evangelista, Eadred Koa Lewis Miguele tengah demam tinggi pada hari Selasa (30/6) malam.

Istri Stefan William ini menceritakan bagaimana khawatirnya ia kepada sang anak karena demam tinggi dan tak kunjung turun lewat Instagram story miliknya.

Celine justru mendapatkan cerita perihal ketempelan makhluk halus. Hal ini lantas membuat netizen khawatir.

Anak Celine Evangelista diduga ketempelan. (Instagram/@celine_evangelista)
Anak Celine Evangelista diduga ketempelan. (Instagram/@celine_evangelista)

Koa sendiri selalu menuai perhatian karena wajah bulenya yang gemesin. Simak langsung di bawah ini yuk :

1. Punya mata abu-abu

Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)
Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)

Anak keempat Celine ini memiliki mata abu-abu keturunan dari sang ayah.

2. Senyum

Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)
Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)

Potret Koa saat sedang senyum nih, gemesin abis!

3. Sakit

Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)
Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)

Nggak kebayang kan kalau Koa sakit, pada ikut sedih nih netizen.

Baca Juga: Niat Tampung Bayi yang Dibuang, 5 Bukti Celine Evangelista Peduli Anak-anak

4. Tik Tok

Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)
Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)

Lucunya Koa saat main Tik Tok bareng ibundanya, nggak sabar lihat saat sembuh lagi.

5. Ganteng

Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)
Anak Celine Evangelista. (Instagram/@celine_evangelista)

Potretnya bareng sang ayah, ganteng bukan main ya dua-duanya.

Lihat potret gemas anak bungsu Celine Evangelista nih. Lucu abis kan? Semoga lekas sembuh ya, Koa!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB