Ada yang Bikin Minimarket, 3 Kegiatan Unik Anak Artis Biar Nggak Bosan

Lihat yuk kegiatan unik anak artis biar nggak bosan!

Rabu, 22 April 2020 | 14:00 WIB
Arsy Hermansyah. (YouTube/Hijau Musik)

Arsy Hermansyah. (YouTube/Hijau Musik)

Matamata.com - Selama di rumah aja, deretan artis tanah air melakukan berbagai cara agar anaknya tidak bosan.

Beberapa artis pun akhirnya berinisiatif memberikan hadiah maupun kegiatan unik untuk anaknya nih.

Ada yang bikin minimarket, para artis pun mengasah kreativitasnya untuk sang anak.

Apa aja nih kegiatan unik anak artis saat harus di rumah aja karena pandemi corona?

Simak langsung di bawah ini rangkuman Matamata.com :

1. Akifa Dhinara Parasady Harsono

Akifa Dhinara. (Instagram/@nindyparasadyharsono)
Akifa Dhinara. (Instagram/@nindyparasadyharsono)

Nindy Ayunda memutar otak agar anak nggak bosan di rumah aja. Ia pun sampai membuat minimarket dari rak dan mengajak pengasuh anak untuk pura-pura berbelanja. Hal ini ia lakukan karena sang anak suka sekali berbelanja. Wah, kreatif ya!

2. Raphael Moeis

Anak Sandra Dewi, Raphael Moeis (Instagram/@sandradewi88)
Anak Sandra Dewi, Raphael Moeis (Instagram/@sandradewi88)

Raphael Moeis dibelikan mainan mesin basket untuk di rumah oleh ayahnya, Harvey Moeis. Mainan ini dibelikan agar Raphael Moeis nggak bosan di rumah aja.

3. Arsy Hermansyah

Baca Juga: Masak Pakai Kutang dan Pamer Daleman, 4 Gaya Seksi Nikita Mizani di Rumah

Arsy Hermansyah. (Instagram/@ashanty_ash)
Arsy Hermansyah. (Instagram/@ashanty_ash)

Arsy nggak dibelikan mainan mewah sih, tapi ia dibuatkan sebuah konser oleh Anang dan Ashanty. Yap, konser ini digelar di rumah mewahnya dan ditonton pegawai-pegawai Anang dan Ashanty.

Wah, seru banget nih kegiatan unik anak artis saat di rumah aja!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB