5 Gaya Seleb Pakai Topi Anti Corona, Unik tapi Stylish!

Dari Chika Jessica Hingga Bella Shofie, intip gaya cantik seleb pakai topi unik saat pandemi Covid-19.

Sabtu, 18 April 2020 | 17:15 WIB
Bella Shofie  (Suara.com/Nanda)

Bella Shofie (Suara.com/Nanda)

Matamata.com - Di tengah pandemi virus Corona yang mengkhawatirkan, pemerintah menghimbau setiap orang untuk berdiam diri di rumah.

Namun, ada kalanya juga setiap orang terpaksa keluar untuk keperluan mendesak.

Begitu pun dengan deretan seleb di bawah ini. Meskipun masih beraktivitas di luar, para seleb tetap mencari cara untuk melindungi diri dari virus asal Wuhan, Cina tersebut.

Salah satunya dengan mengenakan topi anti Corona yang tengah ngehits akhir-akhir ini.

Biar nggak makin penasaran, yuk intip 5 gaya seleb dengan topi anti Corona yang telah dihimpun MataMata.com pada Sabtu (18/4).

Cekidot!

1. Aliya Rajasa

Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@ruby_26)
Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@ruby_26)

Bermotif batik, topi anti Corona Aliya Rajasa begitu matching dengan kaus biru yang ia kenakan.

2. Chika Jessica

Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@chikajessica88)
Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@chikajessica88)

Ada juga penampilan kasual Chika Jessica dengan topi anti Corona yang telah melekat langsung di Hoodie-nya.

Baca Juga: Heboh Obrolan Luna Maya Soal Virus Corona Tak Ganas

3. Memes

Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@memes605)
Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@memes605)

Trendi abis! Begini gaya memes saat belanja ke supermarket dengan topi anti Corona.

4. Bella Shofie

Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@bellashofie_rigan)
Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@bellashofie_rigan)

Duh, desainer Bella Shofie juga terlihat stunning dengan topi anti Corona warna pink.

5. Adiezty Fersa

Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@adiestyfiersa)
Gaya seleb pakai topi anti Corona (Instagram/@adiestyfersa)

Terakhir ada gaya kece Adiezty Fersa yang cool abis dengan topi anti Corona warna gelap.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Skala penyelenggaraan juga diperluas demi mengakomodasi antusiasme penonton yang semakin besar....

life | 21:23 WIB

Opera Jawa akan diputar dalam format orisinalnya, yaitu rol seluloid 35mm....

life | 21:15 WIB

Konflik antara Aqilla dan Yumna kembali menjadi inti cerita Air Mata di Ujung Sajadah 2....

life | 12:23 WIB

Melanjutkan kisah pertamanya, AMDUS 2 mengungkap perjalanan Aqilla (Titi Kamal), sang ibu kandung yang masih berjuang de...

life | 12:43 WIB

Kegiatan ini menjadi ajang silaturahmi antar perantau Minang sekaligus wujud nyata dukungan terhadap perkembangan indust...

life | 12:34 WIB

Acara nonton bareng berlangsung meriah dan dipenuhi antusiasme tinggi dari berbagai kalangan....

life | 14:25 WIB

Beauty Beyond Boundaries jadi langkah Onthemove untuk terus mendukung industri kreatif local....

life | 19:08 WIB

Mau tampil stylish tapi tetap hemat? Jangan khawatir, sekarang banyak tas wanita lokal yang berkualitas premium! Yuk, si...

life | 11:05 WIB

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB