Nikahi Seleb Hollywood Paris Chong, Kepoin 5 Momen Pernikahan Rahma Azhari

Congrats Rahma Azhari dan Paris Chong!

Sabtu, 18 April 2020 | 14:15 WIB
Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)

Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)

Matamata.com - Berita bahagia dibawa oleh artis cantik Rahma Azhari. Lewat akun Instagramnya, Rahma Azhari ternyata baru saja menikah dengan pria bule pada Rabu 11 Maret 2020.

Bukan sembarang orang, suami bule Rahma Azhari adalah anak dari pasangan seleb hollywood Tommy Chong dan Shelby Chong.

Paris Chong sendiri pernah bermain dalam film Far Out Man dan Hey Watch This pada tahun 2010. Pernikahan kedua adik Ayu Azhari ini digelar di Van Nuys City Hall, Los Angeles, California.

"On March 11th 2020, we did our city hall ceremony with our loved ones, just couple days before the lockdown," jelas Rahma Azhari.

Berikut MataMata.com himpun, 5 potret pernikahan Rahma Azhari yang sedang disorot.

Enjoy!

1. Digelar di Amerika Serikat

Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)
Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)

Digandeng mesra suami tercinta, begini senyum sumringah Rahma Azhari saat menikah. Bikin melting nih!

2. Cantik paripurna

Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)
Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)

Berkonsep outdoor, Rahma Azhari tampil memikat dengan gaun pengantin putih dan riasan flawless.

Baca Juga: Ibra Azhari Kena Kasus Narkoba Keempat Kalinya, Rahma Azhari Sedih

3. Dihadiri keluarga dekat

Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)
Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)

Meski tak mengundang banyak tamu, pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong berlangsung khidmat.

4. Sebelum lockdown

Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)
Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)

Pernikahan Rahma Azhari juga dihadiri mertuanya Tommy Chong dan Shelby Chong.

5. Longlast Rahma Azhari dan Paris Chong!

Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)
Momen pernikahan Rahma Azhari dan Paris Chong (Instagram/@raazharita)

Beda usia 7 tahun, Rahma Azhari berharap kali ini dapat menjadi pernikahan terakhirnya. 

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB