Pevita Pearce Alami Benjol dan Memar, Kenapa?

"Ya kalau misalkan memar-memar, benjol, secara enggak sengaja ya, ada," ujar Pevita Pearce.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Kamis, 05 Maret 2020 | 15:34 WIB
Pevita Pearce (MataMata.com/Sumarni]

Pevita Pearce (MataMata.com/Sumarni]

Matamata.com - Demi mendalami karakternya sebagai jagoan Indonesia dalam film Sri Asih, aktris cantik Pevita Pearce memang melakukan latihan khusus. Sri Asih sendiri merupakan tokoh komik yang diciptakan oleh Bapak Komik Indonesia, RA Kosasih.

"Ada (latihan) setiap hari  dan juga aku dibantu oleh tim saat proses dan ketika ekspose," kata Pevita Pearce, ditemui di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis (5/4/2020).

Saking serius dan asyiknya latihan, perempuan kelahiran 6 Oktober 1992 ini bahkan sampai nggak sadar mengalami memar lho. 

"Ya kalau misalkan memar-memar, benjol, secara enggak sengaja ya, ada," ujar Pevita Pearce.

Memar tersebut diakui Pevita muncul dikarenakan lelah. Untungnya dia tidak mengalami cidera khusus saat latihan berlangsug karena diawasi oleh tim.

"Tapi memang dari tim awas sendiri mereka sangat konsen terhadap safety. Dengan begitu aku pun ngerasa lebih safe," imbuhnya.

Banyak mendapatkan pengalaman baru, Pevita Pearce enjoy banget meranin karakter jagoan Indonesia dalam film Sri Asih. Karakter ini membuatnya mengeksplor sesuatu yang belum dia rasakan sebelumnya. 

Pevita Pearce (Sumarni/Suara.com)
Pevita Pearce (Sumarni/Suara.com)

"Sangat menarik dan banyak sisi-sisi yang aku explore mungkin sebelumnya belum pernah aku explore. Jadi sangat fun untuk menjalaninya," ucapnya. 

"Siap, siap berantem-berantem," timpal Pevita Pearce.

Baca Juga: Ajakin Ngopi Netizen, Pevita Pearce Digombalin Abis-abisan

Pevita Pearce (MataMata.com/Evi Ariska]
Pevita Pearce (MataMata.com/Evi Ariska]

Karakter Sri Asih diketahui merupakan perempuan bernama asli Nani Wijaya. Dia digambarkan sebagai putri dari keluarga berada dan merupakan titisan Dewi Sri dari kahyangan.

Karakter yang sudah dimunculkan di akhir film Gundala karya Joko Anwar ini akhirnya bekerja di Biro Penyelidikan Kriminal sebagai pembela kebenaran yang pemberani setelah dewasa. 

Siapa yang sudah nggak sabar pengen nonton? [Evi Ariska]

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB