Dunia Hiburan Berduka, 3 Selebriti yang Meninggal di Awal Tahun 2020

Sederet selebriti yang meninggal di awal tahun 2020.

Linda Rahmadanti | Irma Joanita | MataMata.com
Senin, 06 Januari 2020 | 12:00 WIB
Artis Ria Irawan dengan kepala gundul. [Instagram]

Artis Ria Irawan dengan kepala gundul. [Instagram]

Matamata.com - Ajal manusia memang tak ada yang pernah tau kapan datangnya, termasuk untuk para selebriti tanah air.

Ada beberapa selebriti yang harus berpulang di awal tahun 2020 ini.

Mulai dari aktris hingga sutradara senior, memunculkan duka mendalam dari para artis lainnya.

Berikut rangkumannya oleh Matamata.com :

1. Ria Irawan

Ria Irawan (MataMata.com/Wahyu Tri Laksono)
Ria Irawan (MataMata.com/Wahyu Tri Laksono)

Pasca berjuang melawan kanker, Ria Irawan meninggal dunia pada hari Senin (6/1). Kabar duka tersebut diketahui dari cuitan komika, aktor dan sutradara Ernest Prakasa di Twitter.

Ernest Prakasa sendiri mengaku mengetahui kabar duka tersebut langsung dari kakak Ria Irawan, Dewi Irawan.

2. Chris Pattikawa

Chris Pattikawa [MataMata.com/Evi]
Chris Pattikawa [MataMata.com/Evi]

Produser sekaligus sutradara senior, Chris Pattikawa meninggal dunia pada hari Rabu (1/1) di kediamannya. Kabar meninggalnya kakek dari Cantika Abigail ini dibenarkan oleh manajemen grup musik GAC.

Kondisi Chris Pattikawa sendiri sempat menurun beberapa waktu lalu sebelum akhirnya meninggal dunia.

Baca Juga: Ria Irawan Meninggal, Lala Karmela Tulis Puisi Mendalam

3. Lina

Mantan istri Sule, LIna (YouTube/Putri Delina)
Mantan istri Sule, LIna (YouTube/Putri Delina)

Sempat diduga karena penyakit jantung, mantan istri Sule dikabarkan meninggal dunia pada hari Sabtu (4/1) lalu.

Namun akhirnya pihak pengacara menyatakan bahwa Lina punya riwayat penyakit lambung dan diduga kelelahan setelah liburan.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB