Mulan Jameela (Matamata.com/Yuliani)
Matamata.com - Mulan Jameela merupakan salah satu artis yang turut menjadi muses dalam ajang Jakarta Fashion Week (JFW) 2019.
Dalam kesempatan itu, Mulan Jameela tampil anggun dalam balutan busana syar'i.
Istri Ahmad Dhani itu mengenakan gamis dengan akses ruffle di bagian bawahnya.
Gamis berwarna merah bata itu dipadukan dengan hijab besar warna senada.

''Bismillahirrahmanirrahim..
•
•
•
#latepost
@mayra_syari
@vivithalib
BarakAllah fiikum ,'' tulis Mulan Jameela dalam unggahannya.
Mulan nampak cantik dengan polesan make up flawless.
Penampilannya semakin cetar dengan tambahan aksesoris di bagian kepalanya.
Tak heran kan jika aksi Mulan Jameela saat melenggang di panggung JFW 2019 ini banjir pujian.
''Ulalaaa cakeppp MasyaaAllah ,'' @evie_arief.
Baca Juga: Masuk Komisi VII DPR, Mulan Jameela Bakal Urus Minyak sampai Antariksa
''Teteh geulisss...,'' @apriyaniapril85.
''MasyaaAllah beautiful ,'' @tie_suwardie.
''Cuuuaaannttiiiikk ,'' @vianitasupiani.
''Cantik sekali teteh,'' @ferlydnsyah.e.