Foto Bareng, Ivan Gunawan dan Kahiyang Ayu Dibilang Mirip Kayak Kakak Adik

Kahiyang Ayu sampai dikira adik Ivan Gunawan awalnya nih.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Selasa, 29 Oktober 2019 | 10:43 WIB
Ivan Gunawan dan Kahiyang Ayu. (Instagram/@ivan_gunawan/@ayanggkahiyang)

Ivan Gunawan dan Kahiyang Ayu. (Instagram/@ivan_gunawan/@ayanggkahiyang)

Matamata.com - Sama-sama menghadiri Jakarta Fashion Week 2020, Ivan Gunawan dan Kahiyang Ayu tak melewatkan kesempatan untuk foto bareng.

Desainer yang akrab disapa Igun ini kemudian mengunggah foto mereka di akun Instagram pribadinya, @ivan_gunawan, Senin (28/10/2019).

Igun tampak memuji sosok putri Presiden Joko Widodo ini sebagai perempuan cantik yang rendah hati.

"Bertemu dengan seorang wanita cantik namun rendah hati @ayanggkahiyang, putri Tuan Presiden @jokowi," tulis Igun.

Kahiyang Ayu. (YouTube/Mothercare)
Kahiyang Ayu. (YouTube/Mothercare)

Dijelaskannya lebih lanjut, keduanya datang menyaksikan fashion show Dewi Fashion Knights.

"Kami di sini untuk mendukung @melahyarofficial pada Dewi Fashion Knights @dewimag, Jakarta Fashion Week 2020 @jfwofficial," tambahnya.

Dari foto itu terlihat Ivan Gunawan dan Kahiyang Ayu sama-sama mengenakan outfit hitam. Keduanya tampak senyum ke arah kamera.

Kahiyang Ayu dan Ivan Gunawan. (Instagram/@ivan_gunawan)
Kahiyang Ayu dan Ivan Gunawan. (Instagram/@ivan_gunawan)

Rupanya gara-gara pose bareng itu, banyak netizen yang menilai keduanya mirip.

Bahkan ada yang mengira kalau Kahiyang Ayu awalnya adik Ivan Gunawan.

"Pangling, sekilas lihat dagunya kirain adiknya Mas Igun," komentar netizen.

Baca Juga: Ivan Gunawan Tepati Janji Buatkan Gaun Pengantin untuk Rina Nose

"Mirip kalian berdua kayak kembar," komentar netizen lainnya.

"Kok bang Ivan dan mbak Kahiyang agak-agak mirip ya wajahnya....kayak sodara Lo," komentar lain.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB