5 Potret Livi Zheng, Sutradara yang Sedang Heboh Dibicarakan

Seperti apa sih potret Livi Zheng?

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Senin, 02 September 2019 | 17:30 WIB
Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)

Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)

Matamata.com - Sosok sutradara yang berasal dari Blitar,  Livi Zheng sedang menjadi buah bibir masyarakat tanah air.

Wanita yang mengarahkan film Bali : Beats of Paradise ini, memang sempat diragukan oleh deretan sutradara senior seperti Joko Anwar hingga John de Rantau.

Sejak semalam hingga hari ini (2/9), nama Livi Zheng pun masih menjadi trending di pencarian Twitter loh.

Nah, penasaran nggak sih seperti apa sosok Livi Zheng, sutradara yang sedang heboh dibicarakan ini?

Matamata.com pun telah merangkum 5 potretnya di bawah ini :

1. Jadi pemain

Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)
Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)

Sebelum menyutradarai Bali : Beats of Paradise, Livi Zheng bermain dalam filmnya sendiri yang berjudul Brush With Danger. Ia berlatih wushu untuk film miliknya tersebut.

2. Berpose di Hollywood

Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)
Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)

Tampak Livi Zheng berpose di depan tulisan Hollywood nih.

3. Nyoblos di LA

Baca Juga: Masih Muda tapi Berpengalaman, 5 Seleb Tanah Air Ini Pernah Jadi Sutradara

Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)
Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)

Sutradara yang satu ini memamerkan potretnya saat nyoblos di Los Angeles.

4. Promosi Bali : Beats of Paradise

Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)
Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)

Ia pun gencar mempromosikan filmnya di tanah air nih. Kabarnya film tersebut juga tayang di negara-negara lain loh.

5. Siapkan film The Santri

Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)
Livi Zheng. (Instagram/@livizheng)

Ia pun tengah menyiapkan film terbarunya yang berjudul The Santri. Deretan wajah segar seperti Emil Dardak, Wirda Mansur dan Gus Azmi jadi pemain dalam film ini loh.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB