Masih Memikat Banget, 5 Selebriti Cantik Berstatus Janda Tanpa Anak

Seleb mana yang jadi idolamu?

Sabtu, 27 Juli 2019 | 19:45 WIB
Aurelie Moeremans. (Suara.com/Dendi Afriyani)

Aurelie Moeremans. (Suara.com/Dendi Afriyani)

Matamata.com - Tak hanya yang masih single, banyak seleb Indonesia yang sudah menjanda namun tetap mencuri perhatian.

Mereka pun justru kerap tampil memikat dan dikira belum pernah menikah loh. Hal ini karena mereka belum dikaruniai buah hati saat menikah.

Dari yang masih jomblo sampai akan menikah, berikut 5 selebriti cantik yang ternyata janda tanpa anak :

1. Cita Citata

Cita Citata (Suara.com/Ismail)
Cita Citata (Suara.com/Ismail)

Sempat mengagetkan publik soal statusnya, akhirnya Cita Citata resmi bercerai dengan pria yang bernama Gilang Purnama alias Ijonk. Keduanya resmi bercerai pada bulan Februari tahun 2015.

2. Aurelie Moeremans

Aurelie Moeremans  (Suara.com/Muhaimin A Untung)
Aurelie Moeremans (Suara.com/Muhaimin A Untung)

Siapa sangka kekasih Ello Tahitoe ini adalah seorang janda. Sebelumnya, Aurelie Moeremans telah cerai karena permasalahan KDRT. Ia pun resmi menjanda di tahun 2014.

3. Salmafina Sunan

Salmafina Sunan. (Suara.com/Revi C Rantung)
Salmafina Sunan. (Suara.com/Revi C Rantung)

Putri dari Sunan Kalijaga ini sempat viral karena menikah dan cerai di usia yang masih muda dengan seorang hafiz bernama Taqy Malik. Setelah berumah tangga selama 3 bulan, keduanya resmi bercerai.

4. Manohara

Baca Juga: Idaman, 5 Selebriti Ganteng Ini Akur Banget Sama Adik Sambungnya

Manohara Odelia Pinot (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)
Manohara Odelia Pinot (Suara.com/Wahyu Tri Laksono)

Dipersunting oleh Tengku Muhammad Fakhry Petra dari negara tetangga, Manohara hanya mengarungi bahtera rumah tangga selama 1 tahun saja. Keduanya berpisah karena masalah KDRT.

5. Rina Nose

Artis Rina Nose. [Matamata.com/Sumarni]
Artis Rina Nose. [Matamata.com/Sumarni]

Selebriti yang akan menikah ini sebelumnya juga sudah pernah cerai pada pernikahan pertama dan pada tahun 2013 pernikahan kedua dengan Ridwan Feberani Anwar.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB