Miris Banget, 5 Artis Hollywood Ini Meninggal Akibat Overdosis

Duh ngeri banget nih artis-artis yang overdosis!

Jum'at, 10 Mei 2019 | 13:00 WIB
Mac Miller, mantan kekasih Ariana Grande yang meninggal akibat overdosis. (Instagram/@ariank_a)

Mac Miller, mantan kekasih Ariana Grande yang meninggal akibat overdosis. (Instagram/@ariank_a)

Matamata.com - Tak sedikit artis dunia yang meninggal akibat overdosis, entah karena obat-obatan maupun karena alkohol.

Nah, beberapa artis yang meninggal karena overdosis ini pun sempat membuat dunia hiburan heboh saat kabarnya merebak.

Penasaran siapa aja artis Hollywood yang meninggal akibat overdosis?

Berikut telah dirangkum oleh Matamata.com :

1. Whitney Houston

Whitney Houston. (Instagram/@whitneyhouston)
Whitney Houston. (Instagram/@whitneyhouston)

Whitney Houston merupakan salah satu artis yang meninggal akibat overdosis kokain. Miris, wanita yang meninggal di usia 49 tahun ini ditemukan tenggelam di bath tub kamar mandinya.

2. Mac Miller

Mac Miller. (Instagram/@macmiller)
Mac Miller. (Instagram/@macmiller)

Rapper sekaligus mantan kekasih Ariana Grande ini sebenarnya sudah lama ketergantungan obat dan berjuang dari depresinya. Namun, ia akhirnya overdosis dan meninggal pada 7 September 2018.

3. Elvis Presley

Elvis Presley. (Instagram/@elvis)
Elvis Presley. (Instagram/@elvis)

Sosok legendaris asal Amerika ini ditemukan di kamar mandi karena overdosis resep. Ia meninggal di tahun 1977 di Tennessee.

Baca Juga: Pretty Asmara Meninggal Bukan Akibat Overdosis atau HIV

4. Marilyn Monroe

Marilyn Monroe (Youtube)
Marilyn Monroe (Youtube)

Sosok yang sangat terkenal karena kecantikannya ini ditemukan meninggal di Los Angeles di tahun 1962. Marilyn Monroe meninggal akibat overdosis obat tidur.

5. Amy Winehouse

Amy Winehouse. (Instagram/@amy_winehouse_official)
Amy Winehouse. (Instagram/@amy_winehouse_official)

Penyanyi yang meninggal di London ini ditemukan tewas pada 23 Juli 2011 di Inggris. Amy Winehouse dikabarkan meninggal akibat overdosis alkohol.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB