Manasin Motor, Gaya Cool Gading Marten Langsung Banjir Pujian

Gading Marten jadi duda malah makin keren aja nih.

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Selasa, 23 April 2019 | 21:00 WIB
Gading Marten. (YouTube/Gading Marten)

Gading Marten. (YouTube/Gading Marten)

Matamata.com - Tahu kan kalau Gading Marten doyan mengoleksi motor keren. Seperti yang diketahui, putra dari aktor senior Roy Marten tersebut dikenal memiliki sejumlah motor dengan merek yang berbeda-beda. Mulai dari Suzuki GSX S-150, BMW R Nine T sampai Harley-Davidson Sportster Forty-Eight.

Koleksi otomotifnya itu tampak kinclong karena sering dirawat. Tak peduli di tengah kesibukannya yang padat, selagi ada kesempatan Gading Marten bakal menunggangi motornya keliling kota atau berkumpul bersama anak motor lainnya.

Hal itu bisa dilihat dari unggahan terbaru dari mantan suami Gisella Anastasia pada Sabtu (20/4). Lewat foto keren, Gading mengaku sedang manasin motor kesayangannya Harley-Davidson Sportster Forty-Eight yang diberi nama Gold Digger.

"Manasin motor with my bro @rommysiahaan (emoji jempol)," caption @gadiiing.

Gading Marten manasin motor. (Instagram/@gadiiing)
Gading Marten manasin motor. (Instagram/@gadiiing)

Dalam foto yang diunggah, Gading Marten dan sahabatnya meang memamekan pose berdiri di antara dua moge. Saking kecenya, baru beberapa menit diunggah foto peraih Piala Citra FFI 2018 itu banjir pujian dari netizen.

"Keren papa Gempi," komen netizen.

"Mas ini baru laki-laki keren abis," puji netizen lain.

Melongok spesifikasi motor kesayangan Gading Marten, moge itu telah dimodifikasi dengan gaya Bobber dan memiliki kisaran harga Rp 458 juta. Soal dapur pacu, Gold Digger mengusung mesin dua silinder V-twin dengan kapasitas 1.200cc.

MobiMoto.com/Husna Rahmayunita

Baca Juga: Blak-blakan, Gading Marten Pernah Cinta Lokasi dengan Masayu Anastasia

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB

Saksikan dinamika keluarga yang relatable dibalut komedi dan drama yang menguras emosi, kini sudah di seluruh bioskop In...

life | 14:38 WIB