5 Gaya Liburan Aliando Syarief, Sosok Dono di Warkop DKI Reborn Part 3

Gaya traveling Aliando Syarief cucok abis.

Yoeni Syafitri Sekar Ayoe | MataMata.com
Sabtu, 16 Maret 2019 | 14:00 WIB
Sosok Aliando Syarief saat memerankan Dono Warkop DKI. (Sumarni/Suara.com)

Sosok Aliando Syarief saat memerankan Dono Warkop DKI. (Sumarni/Suara.com)

Matamata.com - Memiliki wajah tampan, nggak heran kalau Aliando Syarief punya banyak penggemar. Aktor Indonesia kelahiran Jakarta, 26 Oktober 1996 ini semakin dikenal usai dirinya bermain peran sebagai Yusuf dalam film Garuda di Dadaku 2 pada tahun 2011.

Lagi-lagi, belum lama ini nama Aliando Syarief kembali jadi sorotan usai dirinya mendapatkan peran sebagai Dono dalam film baru Warkop DKI Reborn 3.

Jika sebelumnya tokoh alm. Dono dimainkan oleh Abimana Aryasatya, kali ini Aliando Syarief mendapatkan kesempatan untuk ikut berperan dalam film bergenre humor ini.

Hal ini tentunya cukup mengejutkan banyak penggemar Aliando Syarief tentunya ya?

FYI, di sela-sela kesibukannya, pemain sinetron Ganteng Ganteng Serigala ini kerap menyempatkan diri untuk traveling lho.

Seperti apa? Yuk, intip 5 gaya liburan Aliando Syarief berikut ini.


1. Kece di Jepang

Begini gaya kece Aliando Syarief saat menikmati musim salju di Jepang. 

Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)
Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)

2. Macho Abis

Baca Juga: Blak-blakan Aliando Syarief Perankan Dono di Warkop DKI Reborn Part 3

Jadi cowok macho dan nggak takut panas, Aliando Syarief ini hobi banget wisata ke pantai lho. 

Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)
Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)

3. Hangout di Event Musik

Saat liburan, Aliando Syarief nggak jarang nih datang ke event-event musik. 

Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)
Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)

4. Jalan Bareng Sahabat

Di waktu luang bahkan Aliando Syarief sempat menghabiskan waktu liburan bersama para sahabatnya ke kebun teh nih. 

Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)
Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)

5. Keren Banget

Wah, habis ini kira-kira Aliando Syarief bakal liburan ke mana lagi ya? Keren ya doi?

Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)
Gaya liburan Aliando Syarief. (Instagram/@aliandooo)

 

GuideKu.com/Arendya Nariswari

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB