Dari Si Tukang Jamu di Indonesian Idol, Kini Ayya Renita Fashionable Abis

Masih ingat pasti, soalnya doi masih sering nongol di televisi.

Tinwarotul Fatonah | Uni Irmagani | MataMata.com
Selasa, 22 Januari 2019 | 21:00 WIB
Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)

Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)

Matamata.com - Indonesian Idol tak hanya melahirkan talenta bersuara indah tapi juga melahirkan bakat lainnya. Sebut saja Ayya Renita, ia terkenal ketika mengikuti audisi Indonesian Idol tahun 2012.

Ayya Renita datang sebagai kontestan yang memakai kostum unik, yakni berkebaya ala penjual jamu. Ia menghibur para juri dengan humornya yang kental bahasa Jawa.

Sejak saat itu, Ayya Renita mulai ramai tawaran pekerjaan. Hingga saat ini ia telah membintangi beberapa judul sinetron dan juga pernah menjadi host.

Dulu ia identik dengan kostum mbak jamu tapi siapa sangka di hari-hari biasa ternyata Ayya Renita anaknya fashionable banget. Berikut Matamata.com berikan potretnya.

1. Tubuh proporsional

Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)
Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)

Ayya Renita memiliki postur tubuh yang diidam-idamkan kebanyakan perempuan.

2. Trendi

Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)
Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)

Ayya Renita sangat percaya diri memakai style yang berbeda dari lainnya.

3. Jakarta Fashion Week

Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)
Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)

Ayya Renita juga gemar mengikuti acara-acara fashion, salah satunya Jakarta Fashion Week.

Baca Juga: Tak Pernah Ditiduri, Kamar Ayu Ting Ting Ditunggui Makhluk Tak Kasat Mata

4. Manis

Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)
Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)

Ayya Renita punya paras yang manis dan rambut yang indah.

5. Relasi

Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)
Ayya Renita. (Instagram/@ayyarenita93)

Sejak mendapat banyak tawaran main sinetron dan nge-host, Ayya Renita berteman dengan artis-artis Tanah Air lainnya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB