Berusia 40 Tahun Lebih, 5 Artis Ini Punya Selera Fesyen Bak ABG

Ekspresikan dirimu, abaikan nyinyiran tetangga.

Jum'at, 30 November 2018 | 17:00 WIB
Armand Maulana. (Suara.com/Oke Atmaja)

Armand Maulana. (Suara.com/Oke Atmaja)

Matamata.com - Usia bukanlah hambatan untuk tetap terus mengekspresikan diri. Misalnya dalam hal selera fesyen. Meski sudah berusia tidak muda lagi, bukan berarti tidak pantas berpenampilan seperti anak-anak muda lainnya. Tak ada batasan usia untuk berekspresi lewat fesyen.

Contohnya adalah lima selebriti di bawah ini. Meski sudah berusia lebih dari 40 tahun, merek tetap percaya diri memakai style anak muda.

Berikut Matamata.com berikan deretan selebriti Tanah Air yang memiliki selera fesyen bak ABG meski usianya sudah tak muda lagi.

1. Meski sudah berusia 48 tahun, Sophia Latjuba masih terlihat seperti usia 30 tahun. Ia kerap berpenampilan layaknya anak muda.

Sophia Latjuba (Instagram/@Sophia Latjuba88)
Sophia Latjuba (Instagram/@Sophia Latjuba88)

2. Selain awet muda, Yuni Shara memiliki tubuh yang mungil. Perempuan berusia 46 tahun ini kerap bergaya bag ABG.

Yuni Shara. (Instagram/@yunishara36)
Yuni Shara. (Instagram/@yunishara36)

3. Berusia 50 tahun, tak masalah bagi Donna Harun untuk berpenampilan layaknya anak muda.

Donna Harun dan Ricky Harun. (Instagram/@rickyharun)
Donna Harun dan Ricky Harun. (Instagram/@rickyharun)

4. Aktor Ferry Salim ini cocok sekali dengan istilah tua-tua keladi, makin tua makin menjadi. Di usia 51 tahun ini, ia malah terlihat semakin keren aja.

Ferry Salim. (Instagram/@ferrysal1m)
Ferry Salim. (Instagram/@ferrysal1m)

5. Armand Maulana, sih, dari dulu memang sudah keren. Siapa sangka kalau pelantun Sebelah Mata ini sudah berusia 47 tahun?

Armand Maulana. (Instagram/@armandmaulana04)
Armand Maulana. (Instagram/@armandmaulana04)

Menurutmu, siapa seleb yang paling keren dengan selera fesyen bak ABG mereka?

Baca Juga: Nggak Nyangka, 5 Aktris Bollywood Ini Keturunan Keluarga Kerajaan

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB