5 Fashion Item Berharga Fantastis Milik Awkarin, Kamu Bisa Beli?

Hanya jadi selebgram, Awkarin bisa beli barang-barang mahal.

Tinwarotul Fatonah | Uni Irmagani | MataMata.com
Rabu, 07 November 2018 | 18:00 WIB
Awkarin. (YouTube)

Awkarin. (YouTube)

Matamata.com - Nama Awkarin tampaknya sudah tidak asing lagi di telinga kita. Setelah viral melalui curhatannya di YouTube, ia beralih menjadi selebgram.

Dari menjadi selebgram itu Awkarin mendapatkan pundi-pundi penghasilan. Sekarang, Awkarin sudah memiliki beberapa bisnis, salah satunya usaha fashion.

Tawaran endorse pun juga masih mengalir deras. Makannya, meski hanya terkenal lewat online saja, perempuan bernama asli Karin Novilda ini sukses menjadi selebgram yang kaya raya.

Awakrin bisa membeli barang-barang branded dengan harga fantastis untuk sekelas selebgram. Berikut Matamata.com berikan deretan fashion item Awkarin dengan harga tinggi.

1. Dress cantik ini Awkarin beli seharga Rp 2,3 juta.

Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)
Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)

2. Dress hitam yang dipakai Awkarin ini seharga RP 2,4 juta.

Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)
Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)

3. Dress pink bertabur bunga ini seharga Rp 2,3 juta.

Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)
Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)

4. Awkarin juga punya tas branded, dong. Tas merk Gucci ni ia beli seharga lebih dari Rp 14 juta.

Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)
Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)

5. Rok cantik merk Zara ini Awkarin beli seharga Rp 1,1 juta.

Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)
Fashion Awkarin. (Instagram/@awkarin.wearing)

Lucu-lucu ya fashion item Awkarin ini?

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Konser Mariah Carey di Borobudur

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB