7 Fakta Conchita Caroline, Presenter yang Naik Lion Air JT 610

Conchita Caroline ternyata sempat gagal nikah lho.

Selasa, 30 Oktober 2018 | 11:15 WIB
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

Matamata.com - Nama presenter Conchita Caroline sedang dibicarakan baru-baru ini lantaran ia menumpangi pesawat Lion Air JT 610 yang jatuh diperairan Karawang, pada Senin (29/10/2018) pagi. Untungnya, Conchita Caroline tak menjadi salah satu korban, lantaran ia menumpangi pesawat Lion Air JT 610 di penerbangan sebelumnya.

Lewat Instagram storiesnya, Conchita Caroline menceritakan jika saat ia akan terbang dari Bali ke Jakarta, pesawat Lion Air JT 610 sempat ada gangguan. Conchitta Caroline juga mengaku penumpang tak mendapat mendapat penjelasan mengenai gangguan hingga akhirnya bisa terbang menuju Jakarta.

Terlepas dari penjelasan Conchita Caroline soal pesawat Lion Air JT 610 yang sempat alami gangguan, pasti banyak yang belum tahu tentang sosok Conchitta Caroline. Daripada penasaran, yuk simak ulasan tentang fakta Conchita Caroline berikut ini:

1. Conchita Caroline adalah presenter muda, siapa sangka usianya masih 23 tahun.

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

2. Nama Conchita Caroline mulai dikenal saat ia membawakan acara olahraga 'Lensa Olahraga'.

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

3. Selain masih aktif menjadi presenter acara olahraga, Conchita Caroline juga menjadi presenter salah satu reality show.

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

4. Nggak cuma skill presenter saja yang dimiliki, Conchita Caroline juga tercatat pernah berakting di beberapa judul sinetron.

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

5. Fakta yang tak banyak diketahui orang, Conchita Caroline punya tahi lalat di pipi kirinya lho.

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

6. Soal kisah cinta, Conchita Caroline pernah batal menikah dengan manajer salah satu tim sepakbola Indonesia.

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)

7. Eits, tapi Conchita Caroline nggak jomblo. Dia baru dilamar kekasihnya yang bernama Krishnamurti Rajasa.

Baca Juga: Keluarga Sudah Blak-blakan soal Penikahan Maia Estianty

Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
Conchita Caroline. (Instagram/@conchizzlin)
×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB