Intip 5 Potret Lesty Kejora dengan Mobil Kesayangannya, Kece Abis

Mana nih yang paling lucu?

Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Rabu, 17 Oktober 2018 | 07:41 WIB
Lesty Kejora. [suara.com/Ismail]

Lesty Kejora. [suara.com/Ismail]

Matamata.com - Siapa sih yang tak mengenal si imut bersuara merdu  Lesti Andryani atau Lesty Kejora. Sejak kecil merintis karier sebagai pedangdut Indonesia, kesuksesan pun perlahan menghampiri mojang Bandung itu.

Nama Lesti Kejora sendiri bersinar setelah menjuarai ajang Dangdut Academy Indosiar musim pertama di tahun 2014 lalu. Tak puas jadi penyanyi, ia pun sempat bermain di beberapa judul FTV.

Sukses di dunia hiburan, kekasih Rizki DA itu pun tak lupa dengan keluarganya. Mirip dengan Evi Masamba, Lesty Kejora berusaha memberikan yang terbaik kepada orang-orang terdekatnya.

Diketahui, pada tahun 2016, Lesty Kejora menghadiahi mobil SUV Mitsubishi Pajero kepada sang ayah yang rajin mengantarkannya. Mobil itu juga sering dikemudikan Lesty Kejora yang kini sudah lihai menyetir mobil.

Sayang, gadis 19 tahun itu jarang berpose di depan mobil kesayangan. Hanya ada beberapa foto selfie yang diunggah ke jejaring sosial @lestykejora di dalam mobilnya.

Inilah gaya Lesty Kejora dan mobil kesayangan, nggak kalah kece dari Evi Masamba loh.

1. Jalan-jalan naik mobil di kampung halaman.

Lesty Kejora. (YouTube/Lesti Channel)
Lesty Kejora. (YouTube/Lesti Channel)

2. Selfie cantik barang ayah tercinta.

Lesty Kejora. (Instagram/@lestykejora)
Lesty Kejora. (Instagram/@lestykejora)

3. Nyetir mobil, harus tetap tersenyum.

Lesty Kejora. (Instagram/@lestykejora)
Lesty Kejora. (Instagram/@lestykejora)

4. Selfie imut sebelum berangkat kerja.

Baca Juga: Kepergok Mesra dengan Cowok Bule, Ini Kata Kesha Ratuliu

Lesty Kejora. (Instagram/@lestykejora)
Lesty Kejora. (Instagram/@lestykejora)

5. Masih belajar nyetir, tapi berani lewat jalan terjal.

Lesty Kejora. (YouTube/Lesti Channel)
Lesty Kejora. (YouTube/Lesti Channel)

Mana nih yang paling lucu?

Artikel ini sudah dipublikasikan di Mobimoto dengan judul : Gaya Kece Lesty Kejora dan Mobilnya, Nggak Kalah sama Evi Masamba

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film kolaborasi PFN, Rekam Films, dan LGW Singapura ini ajak penonton menyusuri 1.859 km perjalanan menuju pelaminan...

life | 19:32 WIB

Kangen film romantis yang ringan, visualnya manis, dan chemistry-nya bikin hati hangat? Yakin Nikah adalah jawabannya!...

life | 13:37 WIB

Riri Riza menegaskan bahwa film ini bukan sekadar hiburan, melainkan juga cerminan zaman yang penuh gejolak....

life | 20:59 WIB

Patgulipat bercerita tentang keraguan dan kebimbangan hati ketika dihadapkan pada dua pilihan cinta namun tidak mampu me...

life | 16:47 WIB

Lima hotel berikut merupakan pilihan terbaik bagi Anda yang ingin menikmati liburan di Singapura dengan pengalaman mengi...

life | 18:07 WIB

39 kuda raih posisi podium, menangkan total hadiah Rp425 juta....

life | 13:34 WIB

Baskara Putra mengajak penonton mengirim doa untuk Palestina ketika akan membawakan lagu "Berita Kehilangan"....

life | 22:04 WIB

Adrian Khalif berhasil memukau penonton CRSL Land Festival....

life | 21:43 WIB

IHR Cup 2025 pertandingkan 13 kelas, perebutkan total hadiah Rp425 juta....

life | 15:28 WIB

Didik Nini Thowok mengaku bahwa mantra yang diucapkannya saat syuting merupakan mantra asli....

life | 18:06 WIB