Cita - cita Terpendam 5 Seleb Cantik, Nomor 4 Unik Banget

Ada yang punya cita-cita buat jadi suporter bola lho.

Sabtu, 01 September 2018 | 13:45 WIB
Tasya Kamila

Tasya Kamila

Matamata.com - Sebelum debut menjadi seorang selebritis Indonesia, sejumlah seleb seperti Tasya Kamila memiliki cita-cita yang tak banyak diketahui banyak orang.

Artis cilik yang baru saja menikah ini ternyata memiliki cita-cita menjadi seorang menteri.

Cita-cita terpendam tersebut beberapa kali disampaikan oleh Tasya Kamila baik lewat sosial media pun lewat beberapa wawancara.

Tasya Kamila
Tasya Kamila. (Instagram/@tasyakamila)

 

Menurut Tasya Kamila, menjadi seorang menteri adalah salah satu cara dia mengabdi kepada Indonesia.

Terlepas dari itu, Tasya Kamila bukan satu-satunya seleb yang memiliki cita-cita selain menjadi artis sebelum mereka terkenal.

Empat seleb berikut ini pun juga memiliki cita-cita terpendam seperti Tasya Kamila.

1. Angel Karamoy

Angel Karamoy. (Instagram/@realangelkaramoy)
Angel Karamoy. (Instagram/@realangelkaramoy)

 

Sebelum terkenal menjadi artis, Angel Karamoy ternyata memiliki cita-cita untuk menjadi seorang penginjil.

Baca Juga: 6 Seleb yang Tak Sungkan Bersihkan Rumah meski Punya ART

2. Febby Rastanty

Febby Rastanty. (Instagram/@febbyrastanty)
Febby Rastanty. (Instagram/@febbyrastanty)

 

Mantan personil grup musik Blink ini ternyata punya cita-cita yang nggak kalah hebat dibanding dua seleb sebelumnya.

Febby Rastanty memiliki cita-cita untuk menjadi pengacara.

Untuk itu, mengambil pendidikan sarjananya di Fakultas Hukum Universitas Indonesia.

3. Maudy Ayunda

Maudy Ayunda. (Instagram/@maudyayunda)
Maudy Ayunda. (Instagram/@maudyayunda)

 

Siapa yang nggak kenal dengan artis lulusan Oxford University ini.

Menjadi penyanyi dan aktris ternyata bukan cita-cita awal seorang Maudy Ayunda.

Maudy Ayunda pernah mengungkapkan dalam sebuah wawancara jika dirinya ingin menjadi seorang guru.

4. Nagita Slavina

Nagita Slavina / Instagram @raffinagita1717
Nagita Slavina. (Instagram/@raffinagita1717)

 

Nah artis ini pasti semuanya kenal dong.

Menjadi artis terkenal ternyata bukan cita-cita terbesar dari Nagita Slavina.

Nagita Slavina ternyata memiliki keinginan untuk menjadi suporter bola karena terlihat seru.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 15:16 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB

Perjalanan Iko Uwais membawanya pada babak baru, menjadi sutradara dan aktor dalam film terbarunya, Timur....

life | 10:06 WIB

Film yang menjadi debut layar lebar Bunda Corla ini mendapat sambutan hangat dari penonton yang memenuhi studio....

life | 20:00 WIB