7 Potret Harmonis Keluarga Taufik Hidayat dan Ami Gumelar

Keluarga yang sepi dari gosip miring :)

Kamis, 30 Agustus 2018 | 15:00 WIB
Taufik Hidayat dan Ami Gumelar (Instagram/@ami_gumelar)

Taufik Hidayat dan Ami Gumelar (Instagram/@ami_gumelar)

Matamata.com - Jonatan Christie tengah dielu-elukan publik Indonesia atas prestasinya meraih medali emas di cabang olahraga bulu tangkis tunggal putra di Asian Games 2018. Terakhir kalinya Indonesia meraih gelar ini adalah saat Taufik Hidayat berlaga di Asian Games tahun 2006 silam.

Yup, Taufik Hidayat adalah legenda bulu tangkis Indonesia yang kemampuannya sudah tak perlu diragukan lagi. Pria 38 tahun itu sudah mengharumkan nama bangsa saat memperoleh medali emas di Olimpiade Athena tahun 2004, Asian Games 1998 di Bangkok, Asian Games 2002 di Busan, dan Asian Games 2006 di Doha.

Kini setelah gantung raket sejak 5 tahun lalu, Taufik Hidayat masih aktif sebagai pelatih profesional. Doi juga fokus mengurus keluarga sebagai suami dan ayah yang baik.

Yup, intip 7 potret harmonis keluarganya yang jarang disorot publik :)

1. Taufik Hidayat menikah dengan Ami Gumelar pada 4 Februari 2006. Ami gumelar adalah putri dari Agum Gumelar yang seorang mantan Menteri Perhubungan dan Ketua Umum PSSI.

Taufik Hidayat dan Ami Gumelar (Instagram/@ami_gumelar)
Taufik Hidayat dan Ami Gumelar (Instagram/@ami_gumelar)

 

2. Setelah 12 tahun menikah, rumah tangga mereka sepi gosip dan jauh dari kabar miring.

Taufik Hidayat dan Ami Gumelar (Instagram/@ami_gumelar)
Taufik Hidayat dan Ami Gumelar (Instagram/@ami_gumelar)

 

3. Rumah tangga mereka makin harmonis dengan hadirnya dua buah hati yang cantik dan tampan. Natarina Alika Hidayat lahir pada 3 Agustus 2007 dan Nayutama Prawira Hidayat lahir pada 11 Juni 2010.

Taufik Hidayat, Ami Gumelar, dan dua anaknya (Instagram/@ami_gumelar)
Taufik Hidayat, Ami Gumelar, dan dua anaknya (Instagram/@ami_gumelar)

 

Baca Juga: Bawa-bawa Toa Masjid Sebagai Humor, Pandji Pragiwaksono Diprotes

4. Taufik pernah bilang kalau baginya keluarga adalah 'My first and foremost.' Ciee :)

Taufik Hidayat, Ami Gumelar, dan dua anaknya (Instagram/@ami_gumelar)
Taufik Hidayat, Ami Gumelar, dan dua anaknya (Instagram/@ami_gumelar)

 

5. Taufik Hidayat adalah hot daddy yang dekat dengan anak-anaknya.

Taufik Hidayat dan dua anaknya (Instagram/@ami_gumelar)
Taufik Hidayat dan dua anaknya (Instagram/@ami_gumelar)

 

6. Perayaan ulang tahun Taufik Hidayat yang ke-38 pada 10 Agustus lalu bersama keluarga tercinta :)

Taufik Hidayat, Ami Gumelar, dan dua anaknya (Instagram/@th_natanayo)
Taufik Hidayat, Ami Gumelar, dan dua anaknya (Instagram/@th_natanayo)

 

7. Sebagai senior, nggak lupa mendukung Jonathan Christie dan Anthony Ginting di laga Asian Games 2018 kemarin.

Ami Gumelar, dua anaknya, Jonatan Christie dan Anthony Ginting (Instagram/@th_natanayo)
Ami Gumelar, dua anaknya, Jonatan Christie dan Anthony Ginting (Instagram/@th_natanayo)

 

Harmonis banget kan keluarga Taufik Hidayat? :)

 

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB