Konsep Unik Foto Keluarga Artis yang Cocok Jadi Referensi

Konsep foto keluarga para artis di bawah ini bisa jadi referensi kamu bila bingung menentukan konsep.

Selasa, 01 Mei 2018 | 15:06 WIB
Angel Karamoy dan dua buah hatinya

Angel Karamoy dan dua buah hatinya

Matamata.com - Tidak ada salahnya mengabadikan momen bersama keluarga. Apalagi jika momen tersebut diabadikan dengan konsep yang unik.

Seperti yang dilakukan beberapa keluarga artis Tanah Air. Mereka melakukan foto keluarga dengan konsep unik yang bisa dijadikan inspirasi.

Dengan bantuan tenaga tim fotografer handal, hasil dari foto keluarga para selebriti ini pun bisa disesuaikan dengan tema.

Maksudnya, bila hasil foto dengan tema oldskool bisa diedit supaya menjadi tampak lebih nyata.

Bukan tanpa tujuan, foto keluarga semacam ini dilakukan tentunya untuk dikenang.

Ya, paling tidak sebagai bukti jika kita sebagai keluarga pernah gaul pada masanya.

Tema foto keluarga para artis di bawah ini bisa jadi referensi kamu bila bingung menentukan konsep.

Berikut MataMata.com beri potret keluarga artis bertema unik.

1. Keluarga Nia Ramadhani lakukan foto keluarga kompak kenakan busana adat


Instagram @ramadhaniabakrie

2. Konsep foto yang diangkat keluarga Dwi Sasono keren, nih. Penuh warna biru.


Instagram @dwisasono

3. Konsep simpel namun sarat akan kebahagiaan ala keluarga Joe Taslim


Instagram @joe_taslim

4. Atau mau mewah seperi keluarga kecil Angel Karamoy?


Instagram @fdphotography90

5. Konsep foto perayaan Natal ala Ruben Onsu


Instagram @fdphotography90

6. Konsep Family in Royal Black, keluarga Andhika Pratama


Instagram @fdphotography90

Matamata.com/Uni Irmagani

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film kolaborasi PFN, Rekam Films, dan LGW Singapura ini ajak penonton menyusuri 1.859 km perjalanan menuju pelaminan...

life | 19:32 WIB

Kangen film romantis yang ringan, visualnya manis, dan chemistry-nya bikin hati hangat? Yakin Nikah adalah jawabannya!...

life | 13:37 WIB

Riri Riza menegaskan bahwa film ini bukan sekadar hiburan, melainkan juga cerminan zaman yang penuh gejolak....

life | 20:59 WIB

Patgulipat bercerita tentang keraguan dan kebimbangan hati ketika dihadapkan pada dua pilihan cinta namun tidak mampu me...

life | 16:47 WIB

Lima hotel berikut merupakan pilihan terbaik bagi Anda yang ingin menikmati liburan di Singapura dengan pengalaman mengi...

life | 18:07 WIB

39 kuda raih posisi podium, menangkan total hadiah Rp425 juta....

life | 13:34 WIB

Baskara Putra mengajak penonton mengirim doa untuk Palestina ketika akan membawakan lagu "Berita Kehilangan"....

life | 22:04 WIB

Adrian Khalif berhasil memukau penonton CRSL Land Festival....

life | 21:43 WIB

IHR Cup 2025 pertandingkan 13 kelas, perebutkan total hadiah Rp425 juta....

life | 15:28 WIB

Didik Nini Thowok mengaku bahwa mantra yang diucapkannya saat syuting merupakan mantra asli....

life | 18:06 WIB