Amora Lemos Lengket dengan Ibu Anang Hermansyah, Sikapnya Disorot

Viral momen kedekatan Amora Lemos dengan ibu Anang Hermansyah.

Yohanes Endra
Sabtu, 04 Maret 2023 | 15:08 WIB

Fakta Amora Lemos (Instagram/amora_lemos05)

Matamata.com - Momen perayaan ulang tahun Ameena yang kedua kalinya masih menjadi bahan perbincangan publik. Ada banyak momen menarik yang terlihat saat itu.

Salah satunya seperti yang diunggah oleh akun TikTok @trihanis72 pada Senin (27/2/2023). Hingga Selasa (28/2/2023), videonya sudah ditonton hingga 796 ribu kali oleh netizen.

Melalui videonya, terlihat sekilas seperti apa hubungan yang dijalani oleh putri Krisdayanti dan Raul Lemos, Amora Lemos dengan keluarga Anang Hermansyah.

Mungkin sudah terbiasa menyaksikan kedekatan Amora dengan Ashanty, istri Anang Hermansyah. Namun beda dengan kali ini, Amora justru terlihat dekat dengan ibu dari Anang Hermansyah.

Ibu dari Anang Hermansyah terlihat berdiri di antara Ashanty dan Amora Lemos. Mereka berdiri di dekat kue untuk perayaan ulang tahun Ameena.

Sembari bernyanyi bersama, ibu Anang terlihat merangkulkan tangannya ke lengan Amora, seperti yang ia lakukan kepada Ashanty.

Namun sesekali, ibu Anang Hermansyah menoleh ke arah Amora sembari mengajak berbincang dengan santai. Ia pun kemudian memegang tangan Amora dengan lembut.

Momen kedekatan Amora Lemos dengan ibu Anang Hermansyah ini pun menuai banyak pujian dan komentar dari netizen.

Simak selengkapnya lewat video di atas!

Baca Juga: Diduga Masih Sakit, Penampilan Amora Lemos di Ultah Ameena Banjir Pujian

Berita Terkait

TERKINI

Nursyah sendiri memberikan syarat jika ingin berdamai, yakni agar Indah Permatasari diruqyah dan Arie Kriting melakukan mubahalah di masjid.
hotvideo | 11:31 WIB
Marshel Widianto tahu-tahu membawa kabar bahagia atas kelahiran anak pertamanya.
hotvideo | 19:21 WIB
Wajah bayi yang ada di postingan Dimas Seto dan istri masih disembunyikan.
hotvideo | 15:00 WIB
Ashanty membagikan momen berangkat umrah bareng 45 karyawan.
hotvideo | 14:00 WIB
Secara terang-terangan, Mahalini mengaku bahwa dirinya masih seorang Hindu.
hotvideo | 13:00 WIB
Menurutnya, rumah tangga itu tak hanya diurus dengan persoalan terkait uang.
hotvideo | 10:59 WIB
Ayu Ting Ting terseret dalam momen foto bikini Nagita Slavina.
hotvideo | 10:51 WIB
Millen Cyrus tampak bahagia dengan jalinan cintanya bersama Lionel Lee. Simak gaya pacarannya!
hotvideo | 18:25 WIB
Sikap Ariel NOAH ke putrinya langsung dikomentari begini.
hotvideo | 09:43 WIB
Viral momen Cinta Laura berjumpa dengan Maudy Ayunda.
hotvideo | 09:42 WIB
Tampilkan lebih banyak