Kenang Jadi Anggota Paskibra, Vicky Shu: Kulit Sampai Gosong!

Peringati HUT RI ke-74, Vicky Shu curhat pernah menjadi pasukan pengibar bendera.

Sabtu, 17 Agustus 2019 | 20:45 WIB
Vicky Shu  (Suara.com/Ismail)

Vicky Shu (Suara.com/Ismail)

Matamata.com - Hari ini masyarakat Indonesia tengah memeriahkan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-74.

Sejumlah persiapan dari lomba-lomba hingga upacara 17 Agustusan seolah telah menjadi budaya yang setiap tahun rutin dilakukan.

Begitupun dengan penyanyi cantik Vicky Shu. Lewat akun Instagramnya, Vicky Shu nampak mengunggah momen kenangan seru saat menjadi anggota paskibra.

"Dirgahayu Indonesia yang ke 74. Kecintaan yang mendarah daging sejak dini terbukti kemarin tidak sengaja menemukan sertifikat ini waktu merapikan dokumen-dokumen. Pernah dipercaya menjadi pengibar bendera dalam pasukan delapan tingkat kabupaten," ungkap Vicky Shu.

"Iya saya yang ditengah dari 3 orang yang mengibarkan bendera di pasukan 8. Jangan ditanya gimana keras dan lelah waktu latihan. Kulit sampai gosong, potong rambut pendek dan ketinggalan pelajaran," jelas Vicky Shu.

Namun Vicky mengaku bersyukur pernah berkesempatan untuk menjadi seorang paskibra.

Vicky Shu (Instagram/@vickyshu)
Vicky Shu (Instagram/@vickyshu)

Tak berselang lama, unggahan itu langsung ramai dikomentari netizen.

"Wah, bu udah prestasi dari muda," komentar akun @therealapri.

"Hebat Mbak Vicky dan kita alumni yang sama tapi angkatan beda," tambah netizen @aniis.febriyanti.

Baca Juga: 5 Potret Liburan Vicky Shu dan Keluarga ke Bali, Seru Banget!

"Insya Allah ini asli tahun 2000an. Karena saya juga ikut di dalamnya," terang akun @anwar_ijolumut.

"Wah, keren banget," kata netizen @eshaputri.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Film ini memilih tetap berada di era 2000-an untuk merayakan cinta yang tumbuh di tengah reformasi, surat-surat, dan keh...

seleb | 09:24 WIB

LAKON Indonesia mengangkat kekayaan warisan tenun dari Nusa Tenggara Barat....

seleb | 13:53 WIB

Profil lengkap Rachquel Nesia, aktris cantik yang baru menikah dengan Kevin Royano. Simak perjalanan karier, biodata, da...

seleb | 11:43 WIB

Penting untuk merencanakan perjalanan ke USJ Osaka secara cermat agar pengalaman liburan tetap nyaman dan menyenangkan....

seleb | 13:03 WIB

Gagasan untuk menyorot detail tubuh Reza Rahadian berasal dari sang videografer, Davy Linggar....

seleb | 14:06 WIB

GJLS: Ibuku Ibu-Ibu adalah film yang menyegarkan dan beda dari komedi kebanyakan....

seleb | 16:15 WIB

Luna Maya memilih memakai adat Yogyakarta....

seleb | 21:27 WIB

Richard Lee transfer uang Rp 10 juta ke Aldy Maldini....

seleb | 19:38 WIB

Keanu Angelo bertransformasi jadi Wawan di film Mendadak Dangdut....

seleb | 14:01 WIB

Aktris dan presenter ternama, Luna Maya, kembali mencuri perhatian publik dengan kejujurannya seputar perjalanan asmaran...

seleb | 10:15 WIB