Lirik Lagu Menanti - Yovie Widianto, Ziva Magnolya

Intip lirik lagu Menanti yang dibawakan oleh Yovie WIdianto dan Ziva Magnolya.

Yulia Rosdiana Putri
Jum'at, 11 Agustus 2023 | 23:00 WIB
 Ziva Magnolya (instagram/@zivamagnolya)

Ziva Magnolya (instagram/@zivamagnolya)

Matamata.com - Penyanyi jebolan Indonesian Idol, Ziva Magnolya resmi merilis single terbaru yang berjudul Menanti. Single ini dirilisnya dengan berkolaborasi bersama Yovie Widianto.

Dirilis pada Kamis (10/8/2023), MV dari single berjudul Menanti ini sudah ditonton sekitar 49 ribu kali. Yuk intip lirik dari lagu Menanti yang dibawakan oleh Ziva Magnolya bersama Yovie Widianto di sini:

Kemarin ku nanti
Kehadiran dirimu
Kedatangan cintaku
Mengapa (oh mengapa)

Baca Juga: Lirik Lagu Silver Platter - Khalid, ost Barbie The Movie

Tak kunjung tiba (tak kunjung tiba)
Dan ku dengar cerita
Kau berdua dengannya

Dimanakah janji indah itu
Yang dulu kau ungkap
Takkan terbagi yang lain
Bila memang kau ingkari
Takkan ku menanti oh oh

Haruskah kau ulangi
Haruskah aku mengerti
Bila pelangi cinta
Berselimutkan dusta oh

Baca Juga: Lirik Lagu Horizon - Jaehyun NCT, Trending di Youtube

Dimanakah janji indah itu
Yang dulu kau ungkap
Takkan terbagi yang lain
Bila memang kau ingkari
Takkan ku menanti

Haruskah ku sesali

Baca Juga: Lirik Lagu Single Ladies Beyonce, Viral Dipakai Joget TikTok Inge dan Inara Rusli

Berita Rekomendasi
Berita Terkait TERKINI
Andina Julie membawakan single ini dalam nuansa lagu ballad yang mampu menggiring pendengarnya untuk merasakan emosi yan...
life | 14:17 WIB
Film ini menceritakan tentang Hao, seorang pemuda yang memiliki kemampuan retrokognisi atau melihat kejadian di masa lal...
life | 15:59 WIB
Sekuel dari film Indonesia terlaris sepanjang masa ini akan berfokus pada sosok Badarawuhi....
life | 21:00 WIB
Autobiography dipilih oleh Komsel untuk mewakili Indonesia dalam kategori International Feature Film....
life | 19:00 WIB
Ketika Anda sudah mahir berlatih dengan akun demo maka sudah waktunya Anda terjun langsung dengan menggunakan akun riil,...
life | 15:39 WIB
Sosoknya disorot saat pernikahan sang anak dengan Ikram Rosadi beberapa waktu lalu....
life | 11:41 WIB
Film ini diadaptasi dari novel populer karya Asma Nadia dan Helvy Tiana Rosa....
life | 13:50 WIB
Intip lirik dari lagu Merayu Tuhan yang dibawakan oleh Tri Suaka dan Dodhy Kangen....
life | 23:00 WIB
Lagu ini menceritakan tentangbagaimana seseorang menerima rasa kecewa, sedih, dan memutuskan untuk kembali pulang ke rum...
life | 19:36 WIB
Berikut ini lirik lagu Surat Hati - Devano....
life | 16:46 WIB
Tampilkan lebih banyak