Ziva Magnolya [Instagram/zivamagnolya]
Matamata.com - Penyanyi muda Indonesia, Ziva Magnolya merilis single terbarunya yang berjudul Pilihan yang Terbaik pada bulan Juli 2022. Walaupun begitu, single ini masih masuk ke daftar yang trending di YouTube sampai saat ini.
Lagu ini mengisahkan mengenai asmara yang tidak bisa dilanjutkan karena kedua belah pihak saling menyakiti. Untuk lirik dari lagu Pilihan yang Terakhir, bisa disimak di sini:
Lirik Lagu Pilihan yang Terakhir
Untuk apa terus memaksa
Bertahan hanya terluka
Rasa kita tak lagi sama
Tak lagi saling cinta
Memang kita telah lama
Namun apalah artinya
Cinta tapi tersiksa
Takkan nyaman jalannya
Jangan dipaksa
Bila semua telah berbeda
Untuk apa pertahankan
Jika kita tak sejalan
Jangan salahkan
Untuk semua kenangan
Perpisahan ini
Pilihan yang terbaik
Buat apa masih bertahan
Jika terus terluka
Nyatanya hati telah beda
Biarkan ku pergi tuk bahagia ho
Jangan dipaksa
Bila semua telah berbeda
Untuk apa pertahankan
Jika kita tak sejalan
Baca Juga: Jalan-Jalan Bareng Ayang, Model Baju Tiara Andini Bikin Netizen Gagal Paham
Jangan salahkan
Untuk semua kenangan
Perpisahan ini
Pilihan yang terbaik
Untuk apa pertahankan
Jika kita tak sejalan
Jangan salahkan
Untuk semua kenangan
Perpisahan ini
Pilihan yang terbaik
Pilihan yang terbaik