Hidup di Luar Negeri, 5 Potret Kompak Artis dan Geng

Kayak apa nih potret kompak artis dan gengnya di luar negeri?

Tinwarotul Fatonah | Irma Joanita | MataMata.com
Sabtu, 10 April 2021 | 13:00 WIB
Acha Septriasa dan gengnya. (Instagram/@septriasacha)

Acha Septriasa dan gengnya. (Instagram/@septriasacha)

Matamata.com - Tak hanya yang ada di Indonesia, deretan artis hidup di luar negeri masih mendapat sorotan netizen. Beberapa dari mereka yang hidup di luar negeri juga bersosialisasi bahkan ngegeng juga loh.

Nggak kalah eksis kayak Girl Squad hingga Geng Kepompong, beberapa geng artis ini juga kelihatan kece abis. Kayak apa nih potret kompak artis dan gengnya di luar negeri?

Acha Septriasa dan gengnya. (Instagram/@septriasacha)
Acha Septriasa dan gengnya. (Instagram/@septriasacha)

Simak langsung rangkuman Matamata.com di bawah ini yuk :

1. Acha Septriasa

Acha Septriasa dan gengnya. (Instagram/@septriasacha)
Acha Septriasa dan gengnya. (Instagram/@septriasacha)

Pemeran Layla dalam film Layla Majnun ini pun tinggal di Australia. Acha Septriasa pun sering banget nongkrong sama gengnya di sana.

Ia bahkan melakukan pemotretan bareng gengnya di jalanan Australia loh. Keren bukan main nih.

2. Marissa Nasution

Marissa Nasution. (Instagram/@marissaln)
Marissa Nasution. (Instagram/@marissaln)

Setelah menikah, Marissa Nasution tinggal di Singapura. Ia pun sering membagikan deretan kegiatan selama di Singapura.

Salah satu yang menyenangkan adalah kumpul bareng geng. Tampak ia menghabiskan brunch bareng teman-teman, seru abis!

3. Acha Sinaga

Baca Juga: Young Lex Tertawa Dituding Jiplak MV Lay EXO: Sampai Luar Negeri Bodohnya

Acha Sinaga. (Instagram/@achasinaga)
Acha Sinaga. (Instagram/@achasinaga)

Acha Sinaga kini banyak berkumpul dengan beberapa ibu-ibu di Australia. Ia mengaku sangat senang setelah berkumpul dan mendapatkan banyak ilmu.

Acha Sinaga pun memberikan saran kepada ibu-ibu yang tinggal di luar negeri untuk sering berkumpul dengan komunitas. Wih, kece abis.

4. Shanty Paredes

Shanty Paredes. (Instagram/@shantyparedes)
Shanty Paredes. (Instagram/@shantyparedes)

Shanty Paredes kini tinggal di Hong Kong dan menikmati hidup sebagai ibu rumah tangga. Shanty pun beberapa kali mengunggah momen kebersamaan dengan gengnya.

Tampak ia menghabiskan waktu dengan berlibur bersama. Wah, kayak ABG lagi kumpul nih.

5. Angie Virgin

Angie Virgin. (Instagram/@angie_virgin)
Angie Virgin. (Instagram/@angie_virgin)

Angie Virgin pun sempat membagikan potret saat ke gereja dengan sahabat-sahabatnya. Tampak manis dan kelihatan akrab banget nih Angie Virgin.

Itu tadi lima potret kompak artis bareng geng. Wih, kece banget.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB

Acara ini berfokus pada transformasi pengaruh digital menjadi bisnis yang berkelanjutan dan berjangka panjang, dengan te...

life | 14:37 WIB

Iko Uwais tidak hanya tampil sebagai pemeran utama, tetapi juga memulai debutnya sebagai sutradara....

life | 12:02 WIB

Debut Single Kumara, Dari Ketiadaan, dapat dinikmati di berbagai streaming platform mulai tanggal 19 Desember 2025....

life | 13:49 WIB