6 Spanduk Unik Demo, Kancut Dinar Candy hingga Sahkan Anya Geraldine

Dinar Candy dan Anya Geraldine ramai dibawa-bawa pas demo nih.

Tinwarotul Fatonah | Yuliani | MataMata.com
Jum'at, 09 Oktober 2020 | 09:25 WIB
Dinar Candy dan Anya Geraldine. (Instagram)

Dinar Candy dan Anya Geraldine. (Instagram)

Matamata.com - Berbagai cara dan bentuk protes dilakukan oleh para demonstran untuk menolak UU Cipta Kerja yang baru disahkan DPR itu.
Seperti spanduk unik yang dibuat oleh para demonstran.

Artis-artis cantik seperti Dinar Candy dan Anya Geraldine sering sekali dibawa-bawa namanya. Termasuk saat ini. Mereka menyindir DPR dengan menyebut-nyebut kedua artis yang punya imej seksi itu.

DJ Dinar Candy. [capture YouTube]
DJ Dinar Candy. [capture YouTube]

Berikut beberapa spanduk unik dari para demonstran. Mulai dari Kancut Dinar Candy hingga Sahkan Anya Geraldine.

1. Kancut Dinar Candy

Spaduk unik demo. (Instagram)
Spaduk unik demo. (Instagram)

Sebuah spanduk sindiran tertempel di sebuah jembatan layang di daerah Pasar Rebo Jakarta Timur bertuliskan kata-kata tak lazim untuk protes. "Kancut Dinar Candi atau Indonesia".

Ini pun paling banyak di posting netizen dan memention akun Instagram Dinar Candy. Si artis juga merepost-nya.

2. Terinspirasi Dinar Candy

Spaduk unik demo. (Instagram)
Spaduk unik demo. (Instagram)

Seorang lelaki menempelkan Kancut (celana dalam) di spanduk dengan sindiran pedas ke DPR. "Ku Lelang Kancutku Tuk Beli Jabatanmu".

Sepertinya dia terinspirasi Dinar Candy yang berhasil menjual celana dalam bekas miliknya seharga Rp 50 juta.

3. Mau sama Dinar Candy

Baca Juga: Anya Geraldine Pernah Kabur dari Rumah, Nggak Punya Duit, Numpang Makan

Spaduk unik demo. (Instagram)
Spaduk unik demo. (Instagram)

Berbagai sindiran itu juga direpost oleh Dinar Candy di akun instagramnya, salah satunya yang minta disahkan. "Bapak sahkan saja saya dengan DINAR CANDY jangan RUU-nya".

Dinar Candy pun merepost postingan tersebut dan menjawab, "yaudah sini lah."

4. Anya Geraldine disebut-sebut

Spaduk unik demo. (Instagram)
Spaduk unik demo. (Instagram)

Tak hanya Dinar Candy, spanduk-spanduk soal Anya Geraldine tak ketinggalan. "Ada yang Sudah Sah Tapi Bukan Aku & Anya".

Pasti selalu saja ada pendemo yang sebut-sebut nama Anya Geraldine dari demo ke demo.

5. Butuh Anya bukan DPR

Spaduk unik demo. (Instagram)
Spaduk unik demo. (Instagram)

Demonstran mengaku hanya butuh Anya Geraldine, tak butuh DPR. "Gak butuh DPR Cuma Butuh Anya".

Biasa aja nih pendemo sindirannya. Masalahnya Anya mau nggak sama kamu.

6. Sayang Anya

Spaduk unik demo. (Instagram)
Spaduk unik demo. (Instagram)

Pendemo lebih sayang ke Anya nih kayaknya daripada wakil rakyat. "AKU BENCI DPR AKU SAYANG ANYA".

Diketahui, aksi demo tolak UU Cipta Kerja diberbagai daerah yang dilakukan oleh kelompok mahasiswa dan pekerja berakhir rusuh. Beberapa oknum juga merusak fasilitas umum seperti halte dan pos lainnya.

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Cari AC yang cepat dingin, awet, dan hemat listrik? Temukan rekomendasi merk AC terbaik berikut ini untuk mendukung keny...

life | 16:57 WIB

Temukan 5 kulkas terbaik untuk rumah yang tahan lama. Bahas masalah umum, teknologi wajib, komponen penting, dan rekomen...

life | 14:05 WIB

Melalui pameran ini, pengunjung diajak menelusuri jejak bunyi, nada, dan gambar yang membentuk identitas estetika Miles ...

life | 13:32 WIB

Banyak individu mengalami hambatan dalam proses pengajuan pinjaman....

life | 20:43 WIB

Ultraverse Festival 2026 dengan Layanan XL Ultra 5G+ menghadirkan konser serentak di tiga kota dengan satu alur pertunju...

life | 11:43 WIB

Banyak tips yang dapat membantu Anda menikmati Bandung dengan anggaran terbatas....

life | 08:00 WIB

Deretan mesin cuci Panasonic ini menjadi pilihan ideal bagi keluarga yang mengutamakan kebersihan maksimal, teknologi mo...

life | 16:03 WIB

Aktor Ringgo Agus Rahman mengaku antusias mendapatkan tantangan baru memerankan sosok ayah dengan dua putri dalam film t...

life | 08:15 WIB

Happy Catchy Studio menegaskan bahwa seluruh proses pengembangan Didi Kempot AI dilakukan dengan pengawasan ketat dari k...

life | 10:16 WIB

Pameran ini menjadi momentum penting untuk menegaskan bahwa kebudayaan bukan sekadar warisan masa lalu, melainkan ruang ...

life | 10:15 WIB