5 Potret Dekat Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar, Fans Aurel Tersulut!

Ayu Ting Ting hanya menganggap Atta Halilintar seperti adik kandung sendiri.

Kamis, 23 Juli 2020 | 09:00 WIB
ayutingting92. (Instagram/@ayutingting92)

ayutingting92. (Instagram/@ayutingting92)

Matamata.com - Baru-baru ini, publik sempat dihebohkan dengan komentar pedas Ayu Ting Ting di laman Instagram Atta Halilintar.

Bukan tanpa alasan, Ayu Ting Ting merasa kecewa dengan adanya fans yang menuduhnya menjadi orang ketiga antara Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.

Padahal pelantun lagu Alamat Palsu itu mengaku hanya menganggap Atta Halilintar layaknya seorang adik. Apalagi selisih umur keduanya yang cukup jauh.

Memang seperti apa sih kedekatan Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar?

Berikut lansiran MataMata.com dari berbagai sumber pada Kamis (23/7).

Kepoin yuk!

1. Gerebek rumah Atta Halilintar

Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (YouTube/Atta Halilintar)
Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (YouTube/Atta Halilintar)

Belum lama ini, Ayu Ting Ting menyambangi rumah Atta Halilintar. Di sana, mantan istri Enji Baskoro nampak asyik bermain dengan hewan peliharaan YouTuber nomor 1 se-Asia Tenggara tersebut.

2. Kolaborasi konten YouTube

Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (Instagram/@Qiss You TV)
Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (Instagram/@Qiss You TV)

Selama di rumah Atta Halilintar, Ayu Ting Ting juga penasaran dengan ragam koleksi calon suami Aurel Hermansyah.

Baca Juga: Dituduh Rebut Atta Halilintar dari Aurel, Ayu Ting Ting Ngegas

3. Joget TikTok yang viral

Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (Instagram/@ayutingting92)
Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (Instagram/@ayutingting92)

Keduanya juga menyempatkan membuat video joget TikTok yang sedang populer.

4. Ayu Ting Ting jadi bintang tamu

Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (YouTube/Atta Halilintar)
Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (YouTube/Atta Halilintar)

Jadi bintang tamu di acara Atta Halilintar, chemistry keduanya emang klop banget deh.

5. Sama-sama humoris

Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (YouTube/Atta Halilintar)
Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar. (YouTube/Atta Halilintar)

Selama ini, Ayu Ting Ting dan Atta Halilintar dikenal sebagai seleb yang ramah dan penuh canda tawa. Awas, jangan baper ya!

×
Zoomed
Berita Terkait TERKINI

Tumbal Darah bukan hanya sekadar kisah tentang ritual setan....

life | 07:30 WIB

AMDUS 2 hadir dengan cerita yang lebih dalam, lebih emosional, dan menjanjikan intensitas yang dua kali lipat menyayat h...

life | 13:59 WIB

Perpaduan Brutal Horor Intens, Drama Kemanusiaan, dan Kritik Sosial dari MAGMA Entertainment....

life | 13:52 WIB

Future Project hadir sebagai wadah pengembangan dan kerja sama produksi yang mendorong karya independen menuju tahap pen...

life | 15:25 WIB

Melalui JAFF Content Market, para kreator akan berkesempatan untuk berinteraksi langsung dengan produser, investor, dan ...

life | 15:16 WIB

Mengelola pengeluaran saat bermain game mobile dapat menjadi tantangan, tetapi dengan strategi yang tepat, Anda dapat me...

life | 13:27 WIB

Film Yakin Nikah berputar pada perjalanan romansa Niken yang dihadapi pilihan antara si pacar: Arya atau si mantan: Gerr...

life | 13:04 WIB

Jika webseries-nya terasa dekat dan personal, versi filmnya akan terasa lebih megah dan sinematik....

life | 11:38 WIB

Film kolaborasi PFN, Rekam Films, dan LGW Singapura ini ajak penonton menyusuri 1.859 km perjalanan menuju pelaminan...

life | 19:32 WIB

Kangen film romantis yang ringan, visualnya manis, dan chemistry-nya bikin hati hangat? Yakin Nikah adalah jawabannya!...

life | 13:37 WIB